SuaraSumbar.id - Seekor sapi kurban kabur jelang disembelih. Sapi tersebut merupakan hewan kurban Masjid Baitul Amin di kawasan Polres Bukittinggi, Sumatera Barat (Sumbar).
Peristiwa kaburnya sapi kurban itu pun direkam anggota Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bukittinggi dan diunggah ke media sosial. Video polisi menangkap sapi kurban itu pun viral di medsos.
Dalam video yang beredar, sapi tersebut tampak kabur ke jalan Sudirman Bukittinggi. Saat itu, terlihat anggota Satlantas yang menghadang sapi tersebut.
Informasinya, sapi itu kabur saat akan disembelih pada Selasa, (20/7/2021) jelang siang hari.
Kasubbag Humas Polres Bukittinggi AKP Robert Sitinjak membenarkan kejadian tersebut.
“Benar dan tidak ada yang luka saat menangkap kembali sapi kurban itu,” katanya, dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com.
Dalam unggahan video lain, juga terlihat anggota Polres Bukittinggi mengejar sapi kurban itu di Jalan Sudirman hingga akhirnya sapi itu bisa ditangkap kembali dan disembelih.
Berita Terkait
-
PPKM Darurat Kota Bukittinggi, Ini 11 Titik Penyekatan
-
Catat Lur! Penutupan Ruas Jalan Slamet Riyadi Solo Diperpanjang hingga 20 Juli
-
Terekam CCTV, Seorang Pemotor di Agam Tewas Ditabrak Mobil
-
Ruas Jalan Padang-Bukittinggi Buka Tutup Selama 5 Hari, Ini Jadwalnya
-
Hasil Sebulan Razia Knalpot Berisik dan Bali, Polres Tulungagung Lakukan Ini
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
CEK FAKTA: AS Larang Sertifikasi Halal di Indonesia, Benarkah?
-
4 Cara Sehatkan Bibir Walau Rutin Pakai Lipstik Matte, Perempuan Harus Tahu!
-
5 Lipstik Anak Muda Terbaru, Multifungsi dan Bikin Tampilan Segar
-
9 Lipstik Matte untuk Semua Warna Kulit, Teruji Tahan Lama
-
CEK FAKTA: Purbaya Naikkan Gaji Pensiunan 12 Persen dan Cair 30 Januari 2026, Benarkah?