SuaraSumbar.id - Persoalan kerap errornya situs online Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMA dan SMK di Sumatera Barat (Sumbar) juga disoroti oleh DPRD Sumbar.
Ketua DPRD Sumbar Supardi mengatakan pihaknya akan membicarakan persoalan tersebut dengan Komisi V jika persoalan PPDB online ini menuai polemik dan masalah.
“Kami dapat info kalau Dinas Pendidikan Sumbar bekerjasama dengan Kominfotik Sumbar untuk melaksanakan PPDB online SMA dan SMK tahun ini. Jika terjadi masalah yang mencemaskan masyarakat, DPRD akan membicarakan dengan Komisi V,” kata Supardi kepada Covesia.com - jaringan Suara.com, Selasa (22/6/2021).
Menurut Supardi, Dinas Pendidikan Sumbar harus melakukan perbaikan sesegera mungkin terkait banyaknya masalah yang ditemukan calon siswa soal PPDB online ini.
“Jangan sampai terundur seperti tahun sebelumnya, sebab merugikan masyarakat,” jelasnya.
“Hacker Indonesia luar biasa, harusnya sebelum dilakukan PPDB online, pihak penyelenggara sudah mempersiapkan antisipasi dari setiap masalah,” katanya lagi.
Supardi juga mengatakan kalau permasalahan terjadi dan membuat masyarakat cemas artinya perhitungan penyelenggara masih lalai.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Wings Air Resmi Buka Penerbangan Padang-Sibolga, Kapan Mulai Beroperasi?
-
Bareskrim Sorot Tambang Ilegal di Sumbar, Tim Sudah Turun!
-
Air Sinkhole di Limapuluh Kota Tercemar Bakteri E-Coli, Tak Layak Konsumsi!
-
Banjir Putuskan Jalan Provinsi AgamLimapuluh Kota, Akses Palupuh Lumpuh Total
-
6 Sampo Anti Uban, Solusi Hitamkan Rambut dengan Harga Mulai Rp 9 Ribu