SuaraSumbar.id - Dua orang pengurus Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat, ditangkap polisi. Keduanya diduga terlibat dalam kasus dugaan korupsi dana hibah KONI tersebut.
Mereka yang telah ditahan sejak Rabu (16/6/2021) di Polres Pesisir Selatan yakni, RM (ketua) dan AD (bendahara).
"Benar, keduanya telah kami tahan. Kasusnya dugaan korupsi dana hibah KONI Pesisir Selatan tahun 2018-2019," kata Kasat Reskrim Polres Pesisir Selatan AKP Hendra Yose, dikutip dari Klikpositif.com - jaringan Suara.com, (Kamis/17/2021).
Menurut Hendra, perkara dugaan korupsi dana hibah itu telah masuk tahap penyidikan. Sementara, polisi menemukan total kerugian negara sebesar Rp 123.803.859.
Berdasarkan berkas perkara serta daftar barang bukti dari penyidik Polres Pesisir Selatan, kasus tersebut akan segera dilimpahkan ke pihak Kejaksaan Negeri Pesisir Selatan.
"Mudahan-mudahan dalam waktu dekat lengkap berkasnya kita serahkan ke Jaksa," tutupnya.
Berita Terkait
-
Jadi Tersangka, Bendahara KONI Tangsel Ditahan 20 Hari ke Depan di Rutan Serang
-
Manipulasi Dana Hibah, Bendahara KONI Tangsel Jadi Tersangka, Kerugian Rp 1 Miliar
-
299 Warga Banyuwangi Tewas Diterjang Tsunami, Kejadian Dini Hari
-
Walhi Sumbar Komentari Tambak Udang yang Diduga Merusak Lingkungan
-
Penanganan Banjir Tapan Pesisir Selatan Butuh Rp 1,2 Triliun
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Kunci Jawaban Biologi Kelas XII Halaman 150 Kurikulum Merdeka, Kupas Soal Evolusi Darwin
-
Pesona Hoyak Tabuik Piaman Kembali Masuk KEN 2026, Alek Nasional dari Sumbar
-
Tinjau Huntara Batang Anai, DPR RI Apresiasi Gerak Danantara Cepat Pascabencana
-
CEK FAKTA: Token Listrik Gratis 2026 Beredar, Benarkah?
-
Antisipasi Inflasi Sumbar, Pemprov Siapkan Intervensi Pangan Jelang Ramadan dan Idul Fitri