SuaraSumbar.id - Artis Nikita Mirzani seperti serius ingin menikah dengan kekasih barunya yang identitasnya masih dirahasiakan. Baru-baru ini, janda tiga anak itu mukai berkonsultasi dengan fashion stylish, Caren Delano.
Lewat Instagram Story, Nikita tampak tengah berbincang dengan Caren Delano. Dia membahasa soal baju pengantin yang kelak akan dikenakannya nanti.
"Jadi hari ini aku mau konseling tentang pernikahan ya supaya berjalan dengan lancar. Dan tema-temanya mau ditanyain aku harus pakai baju pengantin apa sama kak Caren, ini fashion stylish," kata Nikita Mirzani di Instagram Story, Minggu (16/5/2021).
Entah seperti apa tema dan konsep pernikahan yang dibicarakan Nikita Mirzani, namun Caren Delano tampak terkejut.
"Ini bakalan tujuh hari tujuh malam lho," sahut Caren Delano.
Di tengah perbincangan, Caren Delano membeberkan lokasi pernikahan Nikita Mirzani. Nantinya acara akan digelar di dua kota sekaligus.
"Ada yang di Bali ada yang di Jakarta. Aduhh preweddingnya aja harusnya ke Italia ya," sambung Caren Delano.
"Harusnya. Cuma dia Betawi banget ya maunya di gedung, haha," timpal Nikita Mirzani terkekeh.
Sekadar mengingatkan, Nikita Mirzani diam-diam rupanya sudah punya pacar baru. Hal itu diungkap oleh Fahmi Bachmid selaku pengacara Nikita Mirzani.
Baca Juga: Nikita Mirzani Lagi Siapkan Pernikahan, Bakal Digelar di Jakarta dan Bali
Soal itu, Nikita Mirzani pun membenarkan. Bahkan dia tidak sungkan mengungkap sosok kekasihnya itu.
Sayangnya mantan istri Dipo Latief ini masih merahasiakan identitas sang pacar. Nikita Mirzani cuma menyebut bahwa sang pujaan hati bukan dari kalangan selebritis.
"Buka orang daerah, orang Jakarta. Dia seorang pengusaha pokoknya," ujar Nikita Mirzani. (Suara.com)
Berita Terkait
-
Spaso Dicoret Shin Tae-yong, Pelatih Bali United Bereaksi
-
Spaso Dicoret Shin Tae-yong, Pelatih Bali United: Tetap Semangat
-
Best 5 Oto: Agnez Mo Liburan ke Bali, Komunitas Jajal Daihatsu Rocky
-
Agnez Mo Liburan di Bali, Bikin Heboh Sewa Mobil Mewah Senilai Rp1,6 Miliar
-
Viral Diskriminasi Pelayanan Turis Lokal dan Bule di Bali, Netizen Geram
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
-
Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
Terkini
-
CEK FAKTA: BGN Benarkan Baki Program MBG Mengandung Lemak Babi, Benarkah?
-
USS 2025 Presented by BRImo Hadir dengan Wajah Baru, Perluas Konsep Jadi Curated Lifestyle Market
-
Bahaya Kurang Tidur Malam Hari, Bisa Merusak Otak hingga Jantung!
-
5 Warna Lipstik Terbaik untuk Usia 40-an, Tampil Segar dan Elegan!
-
6 Bansos Cair November 2025, Begini Cara Cek Daftar Penerimanya