SuaraSumbar.id - Ferdi, adik Rizky Febian, tak tega melihat ibundanya, Nathalie Holscher yang rela menghapus semua tato di tubuhnya dengan menahan sakit luar biasa.
Momen ini terungkap dalam YouTube milik Nathalie Holscher, Sunah Official, yang diunggah beberapa waktu lalu.
"Sesuai permintaan, aku bakal menuruti perjanjian kalian, aku akan laser tato dan ini nggak cuma sekali, harus berturut-turut. Jadi, mari kita lanjutkan," kata Nathalie Holscher.
Menurut dokter, Nathalie Holscher harus menjalani laser tato setidaknya sebanyak satu hingga dua kali lagi. Bahkan, ada tato di pergelangan tangan yang masih sulit dihilangkan.
Kemudian, Nathalie Holscher mulai menjalani laser tato. Ia tampak kesakitan saat laser mulai mengenai tangan Nathalie Hilscher.
"Wuuhh, sakit," teriak Nathalie Holscher.
"Masih oke bun?" tanya dokter.
"Oke," jawab Nathalie Holscher yang kembali tenang.
Proses laser tato itu tampaknya menghabiskan waktu yang cukup lama. Nathalie Holscher pun harus mendengarkan lagu dari putri sambungnya, Putri Delina.
Baca Juga: Nathalie Holscher Kesakitan Hapus Tato di Sekujur Tubuhnya
Sesekali Nathalie Holscher masih teriak kesakitan. Ferdi pun tampak sedih melihat sang bunda kesakitan.
"Bunda," kata Ferdi yang tak bisa melanjutkan kata-katanya.
"Kamu lihat ya?" tanya Nathalie Holscher.
"Iya, masa enggak," jawab Ferdi.
Kemudian, tangan Nathalie Holscher harus dibalut dengan kasa setelah dilaser. Istri Sule itu kembali berteriak kesakitan.
Nathalie Holscher meminta agar Ferdi jangan melihatnya saat dilaser. Namun, Ferdi memilih berbohong dan mengaku tidak melihat sang bunda agar Nathalie tetap tenang ketika proses menghilangkan tato.
Berita Terkait
-
Transformasi Beauty Vlogger Ini Bikin Syok, Jadi Mirip Nike Ardilla
-
Awalnya Minder, Wanita Ini Bikin Takjub Sukses Makeup Jadi Nike Ardilla
-
Nathalie Holscher Dekat Dengan Pria, Sule: Itu Sahabat Aku
-
Heboh Nathalie Holscher Dekat dengan Pria Lain, Sule Tegaskan Soal Ini
-
Nathalie Holscher Dituding Dekat dengan Pria Ini, Sule: Nggak Mungkin!
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Banjir Putuskan Jalan Provinsi AgamLimapuluh Kota, Akses Palupuh Lumpuh Total
-
6 Sampo Anti Uban, Solusi Hitamkan Rambut dengan Harga Mulai Rp 9 Ribu
-
Benarkah Air Sinkhole Limapuluh Kota Bisa Sembuhkan Penyakit? Ini Wanti-wanti Badan Geologi
-
Fakta Sinkhole di Situjuah Batua Limapuluh Kota: Air Jernih Tanpa Ikan, Warga Ramai Berdatangan!
-
Siapa Ressa Rizky Rossano? Gugat Denada Miliaran Rupiah, Ngaku Anak Kandung yang Ditelantarkan