SuaraSumbar.id - Selama ini, Sarwendah dikenal gemar memakai daster saat berada di rumah. Kini, istri Ruben Onsu itu pun punya bisnis baju daster.
Baru-baru ini, lewat Instagramnya, Sarwendah menggandeng pedangdut Ayu Ting Ting untuk mengiklankan produk dasternya. Keduanya terlihat cantik dan anggun dengan memakai daster.
"Si cantik @ayutingting92 #SW #Sarwendah Daster by @dastersarwendahasli," tulis Sarwendah.
Sarwendah tampak mengenakan daster two pieces berwarna merah. Sementara Ayu mengenakan dress daster panjang.
Hanya saja, netizen malah membandingkan kecantikan dua wanita tersebut. Bahkan Sarwendah disebut jauh lebih cantik dari Ayu Ting Ting.
"Kenapa Sarwendah sangat cantikkk....n ayu uda mulai tidak," tulis netizen. "Cantikan Sarwendah ke mana-mana," sahut lainnya.
"Bunda keliatan banget aura bahagia, beda ama sebelahnya," timpal netizen julid.
Ayu Ting Ting memang kerap jadi bahan bully-an. Terlebih setelah ia dulu dituduh genit dan selingkuh dengan Raffi Ahmad.
Namun, rumor tersebut tak terbukti. Kini Ayu membuka hati untuk pria lain setelah batal nikah. (Suara.com)
Baca Juga: Sama-sama Pakai Daster Bareng Sarwendah, Ayu Ting Ting Dicibir Kalah Cantik
Berita Terkait
-
5 Outfit Branded Anak Ayu Ting Ting, Harga Topinya Paling Mahal
-
Kiky Saputri Sebut Ayu Ting Ting Pelakor, Mobil Raffi Ahmad Terbakar
-
Sarwendah Modis dan Berkarisma, 4 Artis Cantik Ini Hobi Berkuda
-
Heboh, Kiky Saputri Terang-terangan Panggil Ayu Ting Ting Pelakor
-
Mewah Pakai Baju Nyaris Rp20 Juta, Ayu Ting Ting Malah Tuai Reaksi Nyinyir
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
Terkini
-
Semen Padang FC Rombak Skuad Besar-besaran Jelang Putaran Kedua, Rendy Oscario Sroyer Kembali
-
Anggaran Pascabencana Sumbar Tembus Rp 21,44 Triliun, Ini Rincian Kebutuhan 16 Daerah
-
CEK FAKTA: Prabowo Copot 5 Menteri Sekaligus Saat Retret di Hambalang, Benarkah?
-
CEK FAKTA: TNI Audit Dana Desa Terindikasi Korupsi, Benarkah?
-
Kerugian Bencana Sumbar Tembus Rp 33,5 Triliun, Infrastruktur Paling Terdampak!