SuaraSumbar.id - Curahan hati seorang gadis soal pengalaman tak menyenangkan di kamarnya belakangan jadi sorotan. Ia kerap mencium bau bangkai.
Selama tiga hari gadis ini mencium bau tak sedap saat berada di kamar. Belakangan saat diteliti lebih jauh, ia malah terkejut saat melihat bagian atap.
Pengalaman si gadis soal bau bangkai di kamarnya ini viral setelah video curhatannya beredar di media sosial, dibagikan di akun TikTok @tiffaniyme, Selasa (9/2/2021).
Dalam unggahan tersebut, si gadis mengaku sampai memanggil jasa servis AC lantaran mengira ada hewan mati di dalamnya. Namun, permasalahan bukan datang dari situ.
Baca Juga: 5 Potret Honeymoon Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil, Pose Kece di Kamar Mandi
"Jadi dari 3 hari yang lalu aku tuh kaya nyium bangkai di kamar, terus aku pikir dari AC dong," tulis @tifaniyme pada dikutip SuaraSumbar.id, Selasa (9/2)
Masih terus mencium bau bangkai, gadis ini tiba-tiba dikejutkan dengan sebuah hewan kecil jatuh dari atap. Usut punya usut, ada rombongan belatung bertengger di plafon tempat lampu.
Gadis ini dibuat ngeri setelah belatung itu satu persatu jatuh ke bawah, hingga mengenai dirinya yang tengah makan kolak.
"Eh tadi pas lagi duduk dilantai sambil makan kolak tiba-tiba ada belatung jatuh dari atas, dua kali kejatuhan belatung, yang satunya jatuh di rambut," bebernya.
Guna mengantisipasi belatung yang nantinya akan jatuh, gadis ini akhirnya menyiapkan sebuah ember berisi cairan antiseptik tepat di daerah hewan itu mendarat.
Baca Juga: Jarang Terlihat, Chu Nyuk Jan Ditemukan Tewas di Kamar Kos Singkawang
"Yaudah aku tambahin ember dikasih ari campur detol yang banyak biar mereka mabok," katanya.
Berita Terkait
-
Benarkah Pengharum Ruangan Semprot dan Kamar Lembap Sebabkan Pneumonia?
-
Wanita ML di Makassar Tewas, Polisi: Ditemukan Tergantung di Kamar Mandi
-
3 Kamar Cinta Dibongkar Satpol PP di RTH Grogol Petamburan, PSK Paruh Baya Berhamburan
-
10 Potret Kamar Kos Sederhana Nunung dan Suami, Biaya Sewa per Bulannya Ternyata Segini
-
8 Desain Kamar Bayi Lucu, Cocok untuk Sambut Buah Hati
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!