SuaraSumbar.id - Pesawat Sriwijaya Air SJ182 rute Jakarta-Pontianak hilang kontak, Sabtu (09/01/2021). Tim Basarnas masih mencari titik lokasi hilang kontak terakhir di laut dekat kawasan Kepulauan seribu, Jakarta.
Tak lama setelah dikabarkan hilang kontak, media sosial dan grup WhatsApp dibanjiri informasi nama-nama yang diduga penumpang pesawat tersebut.
Berikut daftar nama yang beredar diduga manifest Sriwijaya Air SJ182 9 Januari 2021.
Captain: AFWAN
First Officer: DIEGO MAMAHIT
Flight Attendant 1: DHIKA (INST)
Flight Attendant: OKKY BISMA
Flight Attendant: MIA TRESETYANI
Flight Attendant: GITA LESTARI
Baca Juga: MUA Asal Pontianak Ini Diduga Jadi Korban Jatuhnya Pesawat Sriwijaya Air
9,77108E+12 SUYANTO SUYANTO Mr.
9,77108E+12 RIYANTO RIYANTO Mr.
9,77108E+12 ANGGA FERNANDA AFRION Mr.
9,77108E+12 RION YOGATAMA Mr.
9,77108E+12 ARIFIN ILYAS Mr.
9,77108E+12 SUGIONO EFFENDY Mr.
9,77108E+12 YOHANES YOHANES Mr.
9,77108E+12 PIPIT PIYONO Mr.
9,77108E+12 PANCA WIDIA NURSANTI Mrs.
9,77108E+12 BEBEN SOPIAN Mr.
9,77108E+12 RAZANAH RAZANAH Mrs.
9,77108E+12 SARAH BEATRICE ALOMAU Ms.
9,77108E+12 FELIKS WENGGO Mr.
9,77108E+12 YOHANES SUHERDI Mr.
9,77108E+12 RICKO RICKO Mr.
9,77108E+12 ARNETA FAUZIA Mrs.~FAO NUNTIUS ZAI
9,77108E+12 ZURISYA ZUAR ZAI Miss.
9,77108E+12 UMBU KRISTIN ZAI Miss.
9,77108E+12 KOLISUN KOLISUN Mr.
9,77108E+12 SUPIANTO Mr.~DANIYA
9,77108E+12 RUSNI Mrs.
9,77108E+12 RIZKI WAHYUDI Mr.~ARKANA NADHIF WAHYUDI
9,77108E+12 ROSI WAHYUNI Mrs.
9,77108E+12 INDAH HALIMAH PUTRI Mrs.
9,77108E+12 NABILA ANJANI Miss.
9,77108E+12 MAKRUFATUL YETI SRIANINGSIH Mrs.
9,77108E+12 MULYADI MULYADI Mr.
9,77108E+12 KHASANAH KHASANAH Mrs.
9,77108E+12 ANDI SYIFA KAMILA Mrs.
9,77108E+12 XCU CAPT DIDIK GUNARDI Mr.
9,77108E+12 XCU FO FADLY SATRIANTO Mr.
9,77108E+12 XCU FA YUNNI DWI SAPUTRI Ms.
9,77108E+12 XCU FA ISTI YUDHA PRASTIKA Ms.
9,77108E+12 XCU FA GRISLEND GLORIA NATALIES Ms.
9,77108E+12 XCU FA OKE DHURROTUL Ms.
9,77108E+12 RAHMANIA EKANANDA Mrs.
9,77108E+12 DINDA AMELIA Ms.
9,77108E+12 FAZILA AMMARA Miss.
9,77108E+12 FATHIMA ASHALINA M Miss.
9,77108E+12 ASY HABUL YAMIN Mr.
9,77108E+12 FAISAL RAHMAN Mr.
9,77108E+12 IUSKANDAR Mr.
9,77108E+12 NELLY Mrs.
9,77108E+12 RATIH WINDANIA Mrs.
9,77108E+12 YUMNA FANISYATUZAHRA Miss.
9,77108E+12 RAHMAWATI RAHMAWATI Mrs.
9,77108E+12 TONI ISMAIL Mr.
9,77108E+12 ATHAR RIZKI RIAWAN Mstr.
9,77108E+12 IHSAN ADHLAN HAKIM Mr.
9,77108E+12 PUTRI WAHYUNI Mrs.
9,77108E+12 MUHAMMAD NUR KHOLIFATUL AMIN Mr.
9,77108E+12 AGUS MINARNI Mrs.
9,77108E+12 SHINTA Mrs.
Pesawat bernomor registrasi PK CLC jenis Boeing 737-500 itu hilang kontak pada posisi 11 nautical mile di utara Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, setelah melewati ketinggian 11.000 kaki dan pada saat menambah ketinggian di 13.000 kaki.
Sejumlah unggahan dari warganet yang memperlihatkan dugaan serpihan bagian pesawat atau debris pesawat yang diklaim berada di sekitar Pulau Seribu.
Meski demikian, hingga saat ini belum diketahui kebenaran unggahan tersebut dan belum ada konfirmasi resmi dari pihak terkait. Berdasarkan informasi dari Basarnas, pesawat itu hilang kontak di sekitar Pulau Laki dan Pulau Lancang, Kepulauan Seribu.
Kementerian Perhubungan juga telah membenarkan bahwa Pesawat Sriwijaya Air hilang kontak. Pesawat Sriwijaya Air hilang kontak yakni pesawat rute Jakarta-Pontianak dengan nomor penerbangan SJY 182.
Baca Juga: Viral Video Terakhir Diduga Milik Penumpang Sriwijaya Air yang Hilang
Pesawat Sriwijaya Air hilang kontak pada pukul 14.40 WIB, Sabtu (9/1/2020).
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Kejar-kejaran dengan Polisi, Kurir Ganja 26 Kg Diringkus di Pasaman Barat, 1 Pelaku Residivis!
-
Daftar 7 Kapolres Baru di Polda Sumbar, Lengkap dengan 10 PJU Baru!
-
Kronologi Anggota Satpol PP Padang Tewas Ditabrak Mobil di Pariaman
-
Kamera Galaxy S25 Ultra-Galaxy AI Terbaru Hasilkan Foto Arsitektur Epik
-
Nikmati Fasilitas Pembayaran Digital Eksklusif di Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025: Momen Spesial Ramadan