Curhat Korban Banjir Bandang Agam di Pengungsian: Kami Butuh Hunian Sementara Pak Presiden Prabowo!

Warga terdampak banjir bandang di Nagari Salareh Aia, Palembayan, Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), terus berharap pemerintah segera membangun rumah sementara.

Riki Chandra
Jum'at, 05 Desember 2025 | 17:53 WIB
Curhat Korban Banjir Bandang Agam di Pengungsian: Kami Butuh Hunian Sementara Pak Presiden Prabowo!
Warga Nagari Salareh Aia, Kabupaten Palembayan, Agam, Sumatera Barat, Neng Hartati (48) yang merupakan salah satu korban terdampak banjir di Sumbar. [Dok. Antara]
Baca 10 detik
  • Warga Palembayan Agam butuh rumah sementara usai banjir rusak permukiman.

  • Pengungsi kesulitan air bersih dan posko makin padat setiap hari.

  • Harapan bantuan disampaikan langsung kepada Presiden Prabowo Subianto.

     

Sudah satu minggu ia tinggal di posko pengungsian. Trauma masih membekas, sementara suaminya memperoleh izin khusus dari tempat kerja untuk mengurus keluarga setelah rumah mereka dinyatakan rusak total.

Neng mengaku tidak sanggup kembali tinggal di rumah lamanya meski suatu hari bisa diperbaiki karena pengalaman dari banjir besar itu terus menghantuinya. (Antara)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini