Padang Tunda Program Makanan Bergizi Gratis, Alat Dapur Belum Lengkap

Dapur umum ini akan menyiapkan sekitar 2.845 porsi makanan setiap hari sesuai jadwal sekolah, terang Nurfitri.

Bernadette Sariyem
Kamis, 16 Januari 2025 | 09:46 WIB
Padang Tunda Program Makanan Bergizi Gratis, Alat Dapur Belum Lengkap
Ilustrasi - makan bergizi gratis.

“Tentunya kami menunggu kesiapan dari BGN dalam pelaksanaan program ini,” tutupnya.

Program MBG bertujuan untuk meningkatkan gizi anak-anak sekolah sekaligus mendukung kesehatan dan konsentrasi belajar mereka.

Pemerintah berharap dengan dimulainya program ini, angka kekurangan gizi di kalangan pelajar dapat ditekan secara signifikan.

Kontributor : Rizky Islam

Baca Juga:Makan Bergizi Gratis di Sumbar, Gubernur Wanti-wanti: Tak Boleh Gagal!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini