Mempercepat Mimpi Rakyat Miliki Rumah Layak Huni

Kisah Dedy merupakan satu dari jutaan cerita warga Indonesia yang berjuang untuk mendapatkan rumah.

Riki Chandra
Selasa, 07 Februari 2023 | 14:20 WIB
Mempercepat Mimpi Rakyat Miliki Rumah Layak Huni
Salah satu kawasan rumah bersubsisi di Kabupaten Solok, Sumatera Barat. [Dok.Suara.com/Riki Chandra]

Transformasi BTN diyakini mampu mewujudkan mimpi pemimpin Bangsa, yakni menghadirkan rumah layak huni untuk seluruh rakyat Indonesia. Namun, semua tidak terlepas dari kolaborasi dari semua pihak. Mulai dari pemerintah, perbankan, pengembang dan masyarakat itu sendiri.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak