Jajang C. Noer lahir di Paris, Perancis pada 28 Juni 1952 dengan nama lahir Lidia Djunita Pamoentjak.
Itu tadi sederet artis Indonesia lahir di luar negeri. Ada yang karena memang berdarah bule, namun ada juga karena orang tuanya bekerja di luar negeri ketika mereka dilahirkan.