Sementara netizen lain menanggap, kabar tersebut hanya upaya untuk menjatuhkan nama keluarga almarhum Bibi Ardiansyah.
“Wawancara via podcast ya enggak apa-apa cuma 5 juta, uang dari YouTube kan lumayan dapatnya. Kemarin 30 juta heboh, sekarang 5 juta heboh juga, ada yang gemes banget kayaknya nyari kesalahan keluarga Haji Faisal," imbuh warganet lainnya.