PGRI Pariaman Harap Belajar Tatap Muka 100 Persen Dilaksanakan 2022

Untuk itu, ia mengajak guru, siswa, dan masyarakat melawan pandemi Covid-19 dengan vaksinasi dan menerapkan protokol kesehatan.

Suhardiman
Kamis, 25 November 2021 | 12:21 WIB
PGRI Pariaman Harap Belajar Tatap Muka 100 Persen Dilaksanakan 2022
Ilustrasi Pembelajaran Tatap Muka (PTM). [kaltimtoday.co]

SuaraSumbar.id - Belajar dalam jaringan (daring), pada saat pandemi Covid-19 dinilai sangat menyulitkan guru, orangtua dan murid.

Untuk itu, PGRI Kota Pariaman, Sumatera Barat, berharap belajar tatap muka 100 persen dapat dilaksanakan pada 2022.

"Selama pandemi Covid-19 proses belajar mengajar secara daring, sehingga menyulitkan," kata Ketua PGRI Kota Pariaman Baharudin, melansir Antara, Kamis (25/11/2021).

Selain menyulitkan guru, kata Baharudin, siswa dan orangtua kurang berinteraksi serta harus mengeluarkan biaya lebih untuk pembelian paket internet.

Baca Juga:Tak Mau Beberkan Nilai Commitment Fee, Co-Founder Formula E: Sekali Balapan 25 Juta Dollar

Meski saat ini di Pariaman sudah menerapkan pembelajaran tatap muka, namun sifatnya masih terbatas atau hanya 50 persen dari jumlah siswa.

Untuk itu, ia mengajak guru, siswa, dan masyarakat melawan pandemi Covid-19 dengan vaksinasi dan menerapkan protokol kesehatan.

"Kalau untuk guru di Pariaman bisa dikatakan hampir 100 persen sudah divaksin," katanya.

Sekretaris Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kota Pariaman Hartati Taher mengatakan, pembelajaran masih bersifat terbatas karena mengikuti peraturan dari pemerintah pusat.

"Kasus Covid-19 aktif di Pariaman sekarang bisa dikatakan sudah tidak ada, tapi realisasi vaksinasi di tingkat masyarakat masih rendah," tukasnya.

Baca Juga:Viral Lagi, Kesaksian Tetangga Vanessa Angel soal Dugaan Sikap Buruk Doddy Sudrajat

Berita Terkait

Memulai usaha dari tahun 2020, Gethuk Srikaloka yang kini dipasarkan ke berbagai daerah itu bermula dari modal usaha KUR BRI sebesar Rp30 juta.

bisnis | 09:06 WIB

Dalam pengungkapan itu, satu orang diduga pelaku berinisial A (46) ditangkap.

sumbar | 15:36 WIB

Kemudian pihaknya juga mengukur mengukur jarak sirene berbunyi dalam radius 0-200 meter.

sumbar | 15:57 WIB

Gelombang Baru COVID-19 Mengguncang China: Prediksi 65 Juta Kasus pekan. Tingkat Kekhawatiran dan Tekanan Kesehatan Meningkat.

cianjur | 14:34 WIB

Survei ini juga mengungkap bahwa setiap generasi memiliki prioritas berbeda dalam meningkatkan kesehatan.

pressrelease | 00:55 WIB

News

Terkini

Penguatan UMKM lokal juga menjadi bagian dalam pengembangan jalan tol di mana di setiap rest area tidak hanya diisi oleh merek besar tetapi juga produk-produk UMKM lokal.

News | 15:09 WIB

Seorang pria di Kota Padang diduga menggelapkan mobil dengan cara membawa kabur mobil temannya sendiri. Modus awalnya ingin mengajak anaknya pergi jalan-jalan.

News | 22:21 WIB

Korban kebakaran di Nagari Cupak dan Kinari di Kabupaten Solok, Sumatera Barat (Sumbar), mendapatkan bantuan sosial Rumah Sejahtera Terpadu (RST).

News | 21:04 WIB

Kemudian pihaknya juga mengukur mengukur jarak sirene berbunyi dalam radius 0-200 meter.

News | 15:57 WIB

Apalagi, warungnya berada di jalur strategis jalan utama dari Solo hingga Banyuwangi.

News | 15:16 WIB

Dirinya mengaku peran pendidikan memang tidak akan memberi dampak secara langsung terhadap pertumbuhan dan pergerakan ekonomi nasional.

News | 15:09 WIB

Puluhan ribu akun media sosial (medsos) terkait Partai Komunis China ternyata palsu. Hal itu diketahui berdasarkan identifikasi Otoritas China.

News | 17:20 WIB

Percepatan digitalisasi pendidikan di Sumbar menjadi agenda penting Dinas Pendidikan Provinsi Sumbar dan DPRD Sumbar saat ini.

News | 14:17 WIB

Harga sapi kurban di Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), mencapai Rp 18 juta hingga Rp 28 juta per ekornya.

News | 12:29 WIB

Seorang pria yang berprofesi sebagai nelayan tega memperkosa seorang anak panti berkebutuhan khusus.

News | 10:56 WIB

Hampir 70-80 persen terjadi di media sosial. Padahal, secara nyata tidak seramai itu.

News | 23:59 WIB

Pasangan suami-istri (Pasutri) asal Jorong Guguak Randah, Nagari Guguak Tabek Sarojo, Kecamatan IV Koto, Kabupaten Agam berangkat haji ke Mekkah menggunakan sepeda motor.

News | 19:11 WIB

Muhammad Iqbal mendorong pemerintah pusat, terutama Badan Pertanahan Nasional (BPN) dan Pemprov Sumbar untuk mempercepat pembebasan lahan Tol Padang-Sicincin.

News | 16:56 WIB

Sebanyak lima unit rumah warga di kawasan Jalan Payakumbuh, Perumahan Siteba, Kelurahan Surau Gadang, Kecamatan Nanggalo, Kota Padang, terbakar.

News | 16:28 WIB

Mayat perempuan tanpa identitas ditemukan tergeletak di pinggir jalan Jorong Lubuk Selasih, Nagari Batang Barus, Kecamatan Gunung Talang, Kabupaten Solok, Sumatera Barat.

News | 13:01 WIB
Tampilkan lebih banyak