Tak Hanya Stroke, Kolesterol Tinggi Juga Picu Serangan Jantung

Terlalu banyak kolesterol dapat berasal dari genetika atau gaya hidup yang tidak sehat, memiliki efek samping yang berbahaya.

Riki Chandra
Sabtu, 06 November 2021 | 09:15 WIB
Tak Hanya Stroke, Kolesterol Tinggi Juga Picu Serangan Jantung
Ilustrasi stroke. [Shutterstock]

Gejalanya antara lain dada sesak, nyeri, sakit dada kiri, sakit dada yang menjalar ke lengan, sulit bernapas, pusing dan kelelahan yang berlebihan.

3. Risiko stroke meningkat

Penumpukan plak dari waktu ke waktu dapat menyebabkan stroke. Gejalanya seperto kehilangan keseimbangan dan koordinasi, pusing mendadak, kebingungan, kata-kata tidak jelas, mati rasa di wajah, lengan, atau kaki, terutama di satu sisi tubuh, atau penglihatan kabur. (Suara.com)

Baca Juga:Efek Samping Kolesterol Tinggi yang Bisa Muncul di Usia 50, Tak Cuma Stroke

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini