Bule Australia itu bahkan sangat takjub karena sang istri masih punya waktu untuk membuat konten.“Dia, wanita ini sangat hebat.”
Von Catic juga disebut Uni sebagai pria yang romantis. Ia selalu mengucap ‘I love you’ setiap hari.
“Uda itu selalu bilang ‘I love you, always’,” tandasnya seraya tersenyum menatap suami bulenya.
Baca Juga:Meski Pandemi COVID 19, Investor Sumbar Naik 27.571