- Bermain HP saat khutbah Jumat termasuk perbuatan lagha yang dilarang.
- Salat Jumat wajib dilakukan khusyuk tanpa aktivitas duniawi tambahan.
- Perbuatan lagha bisa menghapus pahala salat Jumat sepenuhnya.
“Apabila kamu berkata kepada temanmu ‘diamlah’ pada hari Jum’at ketika imam berkhutbah, maka engkau telah berbuat lagha.” (HR. al-Bukhari)
“Barangsiapa menyentuh atau mempermainkan kerikil (saat khutbah), maka dia telah berbuat lagha.” (HR. Muslim)
Jika menyentuh kerikil saja dianggap lagha, maka bermain HP saat khutbah Jumat tentu lebih berat hukumnya, sebab lebih banyak menyita perhatian dari dzikrullah.
Majelis Tarjih menjelaskan bahwa lagha berarti ucapan atau perbuatan yang tidak bernilai pahala. Bahkan, sebagian ulama menegaskan, perbuatan lagha bisa menggugurkan pahala Jumat, menjadikannya hanya bernilai seperti salat Zuhur biasa.
Dengan demikian, main HP saat khutbah Jumat bukan hanya mengurangi kekhusyukan ibadah, tetapi juga dapat menghilangkan pahala Jumat itu sendiri. Berdasarkan prinsip manhaj tarjih Muhammadiyah, tindakan tersebut tidak dibenarkan secara syar‘i karena bertentangan dengan prinsip taukf dalam ibadah dan menyalahi adab Jumat.
Kesimpulan
- Salat Jumat adalah ibadah mahdhah yang harus dijalankan sesuai tuntunan Nabi SAW tanpa tambahan aktivitas duniawi.
- Bermain HP saat khutbah Jumat termasuk perbuatan lagha yang mengalihkan perhatian dari kewajiban mendengarkan khutbah.
- Orang yang melakukan perbuatan lagha saat khutbah, berdasarkan hadis sahih, tidak mendapatkan pahala Jumat sepenuhnya.
Berita Terkait
-
Richard Lee Colek Menko Yusril, Beberkan Bukti Valid Nikita Mirzani Aktif Main HP di Rutan
-
Apa Perbedaan Doa Iftitah Shalat Fardu dan Shalat Sunah? Ini Jawabannya
-
Benarkah Main HP Saat BAB Bisa Picu Ambeien? Ini Peringatan Ahli!
-
Kapan Gerhana Bulan Total di Indonesia? Kemenag Aceh Imbau Lakukan Ibadah Ini
-
Bolehkah Mengusap Wajah Setelah Berdoa? Ini Penjelasan Ulama
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Oktober 2025: Banjir 2.000 Gems, Pemain 110-113, dan Rank Up
Pilihan
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
Terkini
-
Bolehkan Main HP Saat Khutbah Jumat? Ini Penjelasannya
-
Samsung Dukung Anak Muda Indonesia Olah Ide Keren Jadi Solusi Nyata
-
Rayakan HUT Lawan Semen Padang FC, Malut United Siapkan Tiket Murah hingga Harga 50 Persen!
-
Pacu Pertumbuhan Ekonomi Produktif, BRI Salurkan Rp55 Triliun Dana Pemerintah ke UMKM
-
Benarkah Akun TikTok Kemenag Tawarkan Umroh Gratis? Begini Faktanya