SuaraSumbar.id - Perayaan Idul Adha 1445 H tidak lengkap tanpa hidangan kambing muda yang lezat. Daging kambing yang beraroma kuat biasanya dimasak kari atau sop dengan rempah-rempah.
Chef Desi Trisnawati, pemenang MasterChef Indonesia musim kedua membagikan resep hidangan daging kambing muda yang ia pelajari sewaktu belajar di Australia.
Melansir Antara, berikut resep Creamy Rosemary Lamb:
Bahan-bahan
- 250 gr daging kambing muda iris sesuai selera.
- 1 buah bawang bombay potong kotak
- 2 siung bawang putih, cincang
- 1/2 paprika merah potong kotak
- 1/2 paprika hijau, potong kotak
- 1/2 sdt rosemary kering
- 1 sdm minyak
- 1 sdm butter
- 100-200 ml whipping cream
- Lada hitam
- Garam secukupnya
- kaldu ayam bubuk secukupnya
- 100 ml air
Cara Memasak
- Bumbui daging dengan lada dan garam selama 10 menit.
- Panaskan wajan dan beri minyak, lalu masak daging sebentar dengan api besar hingga semua sisi kecoklatan. Kemudian angkat dan sisihkan.
- Di wajan yang sama masukan butter, bawang bombay, masak hingga sedikit layu lalu masukan bawang putih.
- Tambahkan air, lalu kecilkan api. Masukan daging, paprika, rosemary, garam, lada, dan kaldu ayam. Aduk rata.
- Masukan whipping cream dan koreksi rasa.
- Sajikan dengan pasta atau nasi.
Berita Terkait
-
Ide Cuan Lebaran, 7 Tips Jitu Buka Usaha Hampers yang Laris Manis!
-
Trik Anti Gagal Membuat Kue Putri Salju yang Sempurna
-
Mudik Nyaman dan Aman: Panduan Lengkap Persiapan Perjalanan dengan Mobil Pribadi
-
Hari Tidur Sedunia 15 Maret 2025, Ini Manfaat Tidur untuk Kesehatan Tubuh
-
Rahasia Para Srikandi Bisnis, Ini 5 Tips Sukses Untuk CEO Perempuan Muda
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Daftar 7 Kapolres Baru di Polda Sumbar, Lengkap dengan 10 PJU Baru!
-
Kronologi Anggota Satpol PP Padang Tewas Ditabrak Mobil di Pariaman
-
Kamera Galaxy S25 Ultra-Galaxy AI Terbaru Hasilkan Foto Arsitektur Epik
-
Nikmati Fasilitas Pembayaran Digital Eksklusif di Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025: Momen Spesial Ramadan
-
Jejak Harimau Betina yang Kakinya Cacat di Agam, Masuk Perangkap Usai Setahun Konflik dengan Warga dan Mangsa Ternak!