SuaraSumbar.id - Yuni Shara, penyanyi pop Indonesia, baru-baru ini menunjukkan ketidaknyamanannya di media sosial.
Hal ini terkait pemberitaan yang menuduhnya menjadi orang ketiga dalam pernikahan Irwan Mussry dan Maia Estianty.
Dengan tegas, Yuni Shara mengancam akan melaporkan oknum yang menyebarkan berita hoax tersebut.
"Dalam kehidupan, ada orang yang menyukai kita, dan ada juga yang tidak. Itu hal biasa," ungkap Yuni Shara di akun Instagram pribadinya, Kamis (15/6/2023).
Baca Juga: Tanggapi Gosip Perselingkuhan Irwan Mussry dan Yuni Shara, Maia Estianty Sebut Ini Fitnah Dajjal
Eks pacar Raffi Ahmad ini merasa terganggu dengan berita-berita tak berdasar yang dialamatkan kepadanya.
"Tidak masalah jika ada orang yang tidak menyukai saya, selama mereka tidak menyebarkan berita palsu atau fitnah tentang saya," tegas Yuni Shara.
Yuni Shara merasa cukup terganggu dengan berita-berita yang beredar beberapa hari terakhir. "Berita-berita tanpa dasar dan fitnah terus bermunculan, dan saya merasa sangat terganggu," tambahnya.
Yuni Shara berharap pihak-pihak yang membuat dan menyebarkan berita tersebut segera menghentikan aksinya. Jika tidak, dia siap untuk membawa masalah ini ke jalur hukum.
"Saya berharap pembuat berita tersebut menghentikan aksinya. Jika tidak, saya tidak segan-segan mengambil jalur hukum. Terima kasih," pungkasnya.
Baca Juga: Ahmad Dhani Murka! Sindiran Pedas Maia Estianty ke Mulan Jameela Jadi Penyebab
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Senasib dengan Paula Verhoeven? 2 Artis Wanita Ini Juga Alami Pahitnya Dipisahkan dari Anak
-
Bertemu Anak Yatim, Dul Jaelani Kembali Teringat Tragedi Tol Jagorawi 2013
-
Dul Jaelani Ungkap Didikan Agama dari Maia Estianty dan Ahmad Dhani: Sederhana Tapi Bermakna!
-
Tangis Paula Verhoeven saat Anak Takut Bertemu, Kini Dibandingkan dengan Kisah Maia Estianty
-
Dul Jaelani Kenang Kecelakaan Maut 2013, Belajar dari Semangat Anak Yatim
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Kejar-kejaran dengan Polisi, Kurir Ganja 26 Kg Diringkus di Pasaman Barat, 1 Pelaku Residivis!
-
Daftar 7 Kapolres Baru di Polda Sumbar, Lengkap dengan 10 PJU Baru!
-
Kronologi Anggota Satpol PP Padang Tewas Ditabrak Mobil di Pariaman
-
Kamera Galaxy S25 Ultra-Galaxy AI Terbaru Hasilkan Foto Arsitektur Epik
-
Nikmati Fasilitas Pembayaran Digital Eksklusif di Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025: Momen Spesial Ramadan