SuaraSumbar.id - Millen Cyrus baru-baru ini mengejutkan netizen dengan pengakuannya yang terbuka tentang tantangan menjadi ibu rumah tangga.
Dalam unggahan terbarunya, Millen tampak sibuk dengan pekerjaan rumah, termasuk mencuci baju.
Dalam unggahan tersebut, Millen tampak berjongkok mengeluarkan pakaian dari mesin cuci, mengenakan crop shirt dan celana training abu-abu.
Foto terakhir menunjukkan meja makan dengan berbagai menu makanan yang telah disiapkan.
Baca Juga: Anang Hermansyah dan Ashanty Lebih Sayang Cucu, Arsy: Yaudah Aku Pergi
Keponakan Ashanty ini mengungkapkan bahwa menjadi ibu rumah tangga bukanlah perkara mudah.
"Jadi ibu rumah tangga itu gak gampang ternyata, mana sepatu cinderella ku," tulisnya dalam caption Instagram, yang dikutip pada Selasa (16/5/2023).
Sebagai seorang transgender, unggahan Millen ini pun langsung menjadi sorotan netizen. Banyak yang menyinggung bahwa Millen sebenarnya adalah laki-laki, sehingga lebih tepat disebut sebagai bapak rumah tangga.
"Harusnya kan millen bapak rumah tangga," komentar seorang netizen. "Yauda kembali lah ke bapak rumah tangga," tambah netizen lain.
Merespons pernyataan Millen tentang kerja keras sebagai ibu rumah tangga, ada netizen yang menyarankan Millen untuk kembali ke identitas aslinya.
Baca Juga: Suara Tertawa Pacar Millen Cyrus Dinilai Mirip Cewek, Lionel Lee Makin Dicurigai Jadi Transgender
"Itu baru nyuci dan masak lho... Belum lagi hamil, melahirkan, menyusui, baby blues, dirasani tonggo, dipaedo, dilokno beneran deh kamu g akan kuat... Udah jadi cowok aja," tulis netizen.
Millen Cyrus, yang lahir dengan nama Muhammad Millendaru Prakasa Samudro pada 28 Agustus 1999, adalah keponakan dari Ashanty. Millen memiliki lebih dari 1,3 juta pengikut di akun Instagramnya, @millencyrus.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Bertemu Ashanty di Kajian, Momen Rayyanza Nanyain Soal Ameena Bikin Gemas
-
Beda dari Aaliyah Massaid, Ashanty Pakai Hijab Datangi Acara Keluarga Gen Halilintar
-
Style Ashanty di Birthday Dinner Atta Halilintar Bikin Pangling, Kompakan dengan Geni Faruk?
-
Beda dari Nagita Slavina, Ashanty Takut Terima Hadiah saat Suami Jadi Pejabat
-
Ashanty Khawatir Jadi Korban Pencucian Uang Bila Terima Hadiah, Trauma dengan Helena Lim?
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Kompolnas Desak Polda Sumbar Ungkap Motif Polisi Tembak Mati Polisi di Polres Solok Selatan
-
Kapolda Sumbar Lepas Jenazah Kasat Reskrim Polres Solok Selatan ke Makassar: Permintaan Ibunya Dimakamkan di Kampung!
-
AKP Dadang Penembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Bakal Dipecat, Kapolda Sumbar: Segera Proses PTDH!
-
Sadis! Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Ditembak Jarak Dekat 2 Kali, Kapolda Sumbar: Tidak Manusiawi!
-
Semringah Nelayan di Ranah Minang, Melaut Bebas Cemas Berkat BPJS Ketenagakerjaan