SuaraSumbar.id - Pengakuan Nagita Slavina, istri Raffi Ahmad, mengenai masa kecilnya mendadak menjadi perbincangan hangat warganet di media-media sosial.
Caca Tengker, adik Nagita Slavina, mengungkapkan fakta mengejutkan tentang cita-cita Nagita Slavina saat masih kecil.
Terungkap bahwa selain ingin menjadi guru TK, Nagita Slavina juga memiliki cita-cita yang cukup unik dan di luar nalar. Ia pernah mengungkapkan keinginannya untuk menjadi bencong atau waria.
"Di deket rumah itu ada jalanan yang isinya tuh tempat mangkal waria-waria gitu. Terus mereka kan dandan cantik, pakai rambut panjang. Gue tuh emang dari kecil suka dilarang-larang kalau mau pinjem lipstik mama, suruh dandan-dandan tuh suka dilarang sama nyokap gue," kata Nagita Slavina, dikutip hari Kamis (11/5/2023).
Baca Juga: Marshel Cabut dari Manajemen Adik Denny Cagur, Raffi Ahmad Ngegas: Udah Nikah Aja Lu Keluar
Tanpa mengetahui persis apa itu bencong atau waria, Gigi hanya mengagumi dandanan cantik yang mereka miliki dan berkeinginan untuk tampil seperti mereka.
"Jadi kayak mengidolakan gitu. Jadi kalau gue ditanya cita citanya Gigi jadi apa. Jadi bencong karena gue pengen banget dandan-dandanan kayak gitu. Tanpa gue tahu bencong itu apa," tambahnya disambut tawa penonton.
Ungkapan jujur Nagita Slavina ini langsung menjadi sorotan setelah video tersebut diunggah di akun TikTok dan mendapatkan banyak komentar dari netizen.
"Agak lain Mama Gigi," komentar seorang netizen. "Sisi Gelap Emaknya Cipung," celetuk netizen lain. "Beda dari yang lain," tambah netizen lain sambil tertawa.
Sejauh ini, Nagita Slavina dikenal sebagai seorang artis, produser film, pengusaha, dan juga CEO. Dia juga dikenal sebagai trendsetter di dunia fashion, dengan gaya busana yang selalu branded meski tampak sederhana.
Baca Juga: WOW! TV Rafathar Bisa Diputar 180 derajat Secara Otomatis, Netizen: Mau Heran Tapi Sultan
Namun, pengungkapan masa kecil dan cita-cita uniknya ini membuka sisi baru dari Nagita Slavina yang belum banyak diketahui publik sebelumnya.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Jeje Govinda Unggul di Pilkada Bandung Barat, Syahnaz Sadiqah Diminta Perbaiki Akhlak Demi Martabat Suami
-
Pratama Arhan Main ke Rumah Raffi Ahmad, Jari Manisnya Jadi Sorotan: Kayak Ada yang Kurang
-
Pratama Arhan Bertamu ke Rumah Raffi Ahmad, Keberadaan Azizah Salsah Dipertanyakan
-
Sederet Keluarga Raffi Ahmad yang Jadi Pejabat, Jeje Govinda Segera Menyusul
-
Beda Sikap Nagita Slavina dan Ayu Ting Ting Usai Nyoblos, Ada yang Melengos Hingga Buang Muka
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Pasang Sirine Peringatan Dini, Pasaman Barat Perkuat Mitigasi Tsunami
-
Soroti Kasus Tambang Ilegal di Solok Selatan, Anggota DPR Rahmat Saleh: Jangan Menimbulkan Perpecahan di Internal APH!
-
Ramlan Nurmatias Klaim Menangkan Pilkada Bukittinggi 2024: Kita Tunggu Hasil Resmi KPU!
-
PDIP Cetak Hattrick di Pilkada Dharmasraya, Alex Indra Lukman: Ini Bukti Kepercayaan Masyarakat!
-
Dugaan Politik Uang di Pilkada Kota Payakumbuh 2024, Tim Supardi-Tri Venindra Lapor Bawaslu!