SuaraSumbar.id - Ibu Ida Dayak kini menjadi buah bibir masyarakat karena dianggap mampu menyembuhkan banyak penyakit melalui ritual.
Nama Ibu Ida Dayak juga banyak diperbincangkan di media-media sosial. Tapi, seiring itu, ada pula kabar-kabar yang belum tentu kebenarannya.
Terbaru, beredar informasi Ibu Ida Dayak meninggal dunia karena kelelahan melayani banyak pasien.
Namun, benarkah informasi tersebut?
Baca Juga: Cek Fakta: Habis Kesabaran, Ida Dayak Polisikan Pesulap Merah, Benarkah?
Pemeriksaan fakta
Informasi Ibu Ida Dayak meninggal dunia pertama kali disebar kanal YouTube Gosip Artis News yang dibagikan pada Rabu (12/4/2023).
"Ibu Ida Dayak meninggal dunia. Ida Dayak kelelahan tangani pasien," demikian judul video yang diunggah kanal YouTube itu, dilihat hari Jumat (14/4/2023).
Ibu Ida Dayak belakangan ini ramai menjadi sorotan publik. Hal itu karena ia mampu mengobati penyakit persendian secara ajaib hanya dengan menggunakan minyak dayak.
Sampai hari ini, unggahan video itu telah dilihat sebanyak 1 ribu kali tayangan. Lantas benarkah klaim dari berita tersebut.
Baca Juga: Pesulap Merah Ngamuk Diberitakan Meninggal Dunia
Tapi berdasarkan penelusuran, klaim bahwa Ibu Ida Dayak dikabarkan meninggal karena kelelahan mengobati pasien adalah salah.
Dalam unggahan video berdurasi, 8 menit 1 detik itu sang narator hanya membacakan artikel berjudul "Cek Fakta: Kabar Duka, Ida Dayak Mendadak Meninggal Dunia karena Kelelahan Tangani Pasien, Benarkah?" yang diunggah oleh kanal mamagini.suara.com.
Sementara itu, artikel tersebut juga mengulas berita hoaks mengenai kabar meninggalnya Ibu Ida Dayak.
Kesimpulan
Dengan demikian, bisa disimpulkan bahwa video dengan klaim Ibu Ida Dayak dikabarkan meninggal karena kelelahan mengobati pasien adalah hoaks.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Ida Dayak Sembuhkan Pangeran Arab yang Koma 17 Tahun, Dihadiahi Emas dan Konsominium
-
CEK FAKTA: Jackie Chan Mendadak Datangi Ibu Dayak Minta Diobati Gegara Patah Tulang
-
Bolehkah Muslim Berobat ke Ida Dayak? Simak Penjelasan Buya Yahya Berikut Ini!
-
Dokter Spesialis Soroti Cara Ibu Ida Dayak Obati Pasien, Malah Sebabkan Saraf Rusak?
-
Gerah Kena Hoax Sebut Ida Dayak Hanya Dukun, Pesulap Merah Buka Suara: Pantas Banyak yang Suka Dibodohi
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
Terkini
-
AKP Dadang Penembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Bakal Dipecat, Kapolda Sumbar: Segera Proses PTDH!
-
Sadis! Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Ditembak Jarak Dekat 2 Kali, Kapolda Sumbar: Tidak Manusiawi!
-
Semringah Nelayan di Ranah Minang, Melaut Bebas Cemas Berkat BPJS Ketenagakerjaan
-
Kabag Ops Tembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan, Kapolda Sumbar: Korban Ditembak Jarak Dekat!
-
Polres Pariaman Ungkap Pemilik Ganja 11,7 Kilogram, Pelaku Ternyata Narapidana Narkoba