SuaraSumbar.id - Andre Taulany membuat geger jagat dunia maya karena unggahan foto dirinya bersama Presiden Jokowi mengandung tulisan berbaru dukungan politik.
Melalui akun Instagram pribadinya, komedian tersebut mengunggah foto bersama Presiden Jokowi.
Dalam foto itu, dilihat hari Sabtu (18/3/2023), tampak Jokowi dan Andre Taulany sama-sama tersenyum lebar.
Keduanya juga memakai pakaian formal dan rapi. Namun, yang jadi sorotan warganet adalah tulisan keterangan unggahan foto tersebut.
Baca Juga: Diserbu Netizen, Andre Taulany Diminta Hapus Foto Instagram, Kok Bisa?
"Sayang banget pak @jokowi cuma 2 periode, seandainya?" demikian tulisan keterangan foto yang dibuat Andre Taulany.
Kontan saja tulisan itu menuai perdebatan di kalangan warganet. Pasalnya, beberapa waktu terakhir terdapat wacana agar Presiden Jokowi kembali menjadi presiden.
Padahal, dalam konstitusi RI, seseorang hanya boleh menjadi presiden selama dua periode.
Andre Taulany kemudian diingatkan netizen soal captionnya. Ada yang menilai kalau Andre memancing keributan.
"Jangan mancing kegaduhan dua periode aja udah serba kacau apalagi," kata warganet.
Baca Juga: Andre Taulany Pamer Foto Bareng Jokowi dan Sayangkan Cuma 2 Periode, Warganet Langsung Mengingatkan
"Hati-hati Pak Haji kena goreng-goreng Lagi berita nya," nasihat yang lain.
Tak hanya itu, Andre Taulany disarankan menghapus tulisannya tersebut agar tak menuai pro-kontra.
"Sebaiknya dihapus pak andre," kata yang lain.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Dicetak Saat Masih Menjabat, Permintaan Uang Kertas Bergambar Jokowi Dibandingkan dengan Soeharto: Apa Hebatnya?
-
Permintaan Uang Kertas Bergambar Jokowi Meningkat, Netizen Malah Nyinyir: Rupiah Makin Gak Bernilai
-
PDIP Desak Prabowo Copot Kapolri, Singgung 'Syahwat Politik Jokowi'
-
Pramono-Rano Unggul di Pilkada Jakarta, Rocky Gerung: Jokowi Tekor Banyak
-
Daftar Pahlawan yang Diabadikan di Uang Kertas, Jokowi Bisa Dibuatkan Juga? Bank Indonesia Bilang Begini
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Pasang Sirine Peringatan Dini, Pasaman Barat Perkuat Mitigasi Tsunami
-
Soroti Kasus Tambang Ilegal di Solok Selatan, Anggota DPR Rahmat Saleh: Jangan Menimbulkan Perpecahan di Internal APH!
-
Ramlan Nurmatias Klaim Menangkan Pilkada Bukittinggi 2024: Kita Tunggu Hasil Resmi KPU!
-
PDIP Cetak Hattrick di Pilkada Dharmasraya, Alex Indra Lukman: Ini Bukti Kepercayaan Masyarakat!
-
Dugaan Politik Uang di Pilkada Kota Payakumbuh 2024, Tim Supardi-Tri Venindra Lapor Bawaslu!