SuaraSumbar.id - Irfan Hakim menemukan benda mengejutkan saat menyidak mobil Raffi Ahmad.
Dalam tayangan FYP Kamis (16/3) pekan ini, Irfan Hakim menemukan gaun berwarna merah muda di dalam mobil Raffi Ahmad.
Dilihat hari Sabtu (18/3/2023), Irfan Hakim sempat bertanya kepada Raffi Ahmad mengenai siapa pemilik gaun merah muda tersebut.
Mendapat pertanyaan itu, Raffi Ahmad lantas terlihat panik. Dia sempat meminta IRfan Hakim tidak membahas hal tersebut.
Baca Juga: CEK FAKTA: The Real Sultan! Amanda Manopo Dapat Mobil Sport Mewah dari Raffi Ahmad?
Namun, Irfan Hakim berkeras agar Raffi Ahmad memberitahunya tentang siapa pemilik gaun merah muda itu.
"Ini kan mobil hari-hari loe. Kenapa ada.." ujar Irfan Hakim.
"Punya Nagita," sambar Raffi Ahmad.
Tapi Irfan Hakim tak percaya gaun merah muda di dalam mobil Raffi Ahmad itu punya sang istri, yakni Nagita Slavina.
Apalagi, kata Irfan Hakim, ukuran gaun berwarna merah muda itu tidak cocok dengan Nagita Slavina.
Baca Juga: Hari Pertama di Jepang, Nagita Slavina Langsung Beli Oleh-oleh
"Enggak, Nagita ukurannya nggak ini, gue tahu," kata Irfan Hakim.
"Maksudnya Nagita ukurannya apa?" balas Raffi Ahmad.
Raffi Ahmad akhirnya menyerah dan mengungkap siapa pemilik gaun merah muda yang ada di mobilnya.
Ternyata Irfan Hakim benar, gaun berwarna merah muda yang terdapat dalam mobil sehari-hari Raffi Ahmad itu bukan milik Nagita Slavina.
"Oh punya Syahnaz (Sadiqah), adik gua. Kan adik gua suka minjem mobil," kata Raffi Ahmad.
Untuk diketahui, Raffi Ahmad memang tak lepas dari gosip miring terkait kedekatannya dengan wanita-wanita cantik.
Ayu Ting Ting, Nita Gunawan, hingga Mimi Bayu sang asisten pun pernah diduga sebagai selingkuhan Raffi Ahmad ketika sudah menikah dengan Nagita Slavina.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Nagita Slavina Tampil Mewah di Ulang Tahun Rayyanza, Gaji Raffi Ahmad Jadi Utusan Khusus Presiden Tak Mampu Membelinya!
-
Hadiah Juragan 99 buat Ulang Tahun Rayyanza Gak Kaleng-kaleng, Warga UMR Depok Minggir Dulu
-
'Raffi' dan 'Dihapus' Trending di X, Jejak Digital Raffi Ahmad Jadi Sorotan
-
Gegara Bikin Surat Dukungan Tanpa Tanggal, Prabowo Dinilai Rendahkan Diri Sendiri
-
Unggah Seruan Prabowo Nyoblos RK di Masa Tenang, Muncul Desakan Bawaslu Usut Raffi Ahmad: Kalau Gak Ditindak, Bubar Aja!
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
48 TPS Pilkada 2024 di Agam Rawan Bencana, Ini Penjelasan Bawaslu
-
Soal Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Ini Desakan Ketua MPR RI
-
Soroti Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Kompolnas: Perketat Tes Psikologi Personel Pegang Senjata!
-
Kasus Polisi Tembak Mati Polisi di Solok Selatan, Sahroni Tekankan Hal Ini di Polda Sumbar
-
Perintah Kapolri, Propam dan Irwasum Tangani Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan