Scroll untuk membaca artikel
Chandra Iswinarno
Kamis, 16 Maret 2023 | 15:32 WIB
Luna Maya dan Reino Barack (Instagram)

SuaraSumbar.id - Rumah tangga Syahrini dan Reino Barack tampaknya tidak pernah bisa jauh dari rumor-rumor miring.

Bahtera rumah tangga Syahrini dan. Reino Barack pun sering disebut-sebut berada di ujung tanduk dan diprediksi berakhir pada perceraian.

Meski begitu, hingga kini, Syahrini dan Reino Barack tetap baik-baik saja. Tidak ada gugatan cerai sekali pun.

Namun, tetap saja pasangan tersebut diterpa isu tak sedap. Misalnya, Reino Barack yang terus-terusan dikaitkan dengan mantan pacar, yakni Luna Maya.

Baca Juga: CEK FAKTA: Jenazah Ferdy Sambo Tiba di Jakarta Setelah Eksekusi Mati, Benarkah? Simak Penjelasannya!

Bahkan, terbaru, disebutkan beredar video yang mengklaim Reino Barack tepergok kembali jalan berdua dengan Luna Maya.

Benarkah hal itu?

Pemeriksaan fakta

Informasi Rieno Barack tepergok jalan berdua dengan Luna Maya meski sudah beristrikan Syahrini, pertama kali disebar kanal YouTube Warta Selebriti.

Dilihat hari Kamis (16/3/2023), video yang diunggah kanal YouTube itu juga mengklaim Luna Maya dan Reino Barack tepergok awak media saat jalan bareng.

Baca Juga: CEK FAKTA: Detik-detik Pemakaman Ferdy Sambo Sebentar Lagi, Benarkah?

"KABUR DARI KEJARAN WARTAWAN! REINO BARACK DAN LUNA MAYA KEPERGOK JALAN BERSAMA!" demikian judul video tersebut.

Load More