SuaraSumbar.id - Rumah tangga Lesti Kejora dan Rizky Billar terus menjadi sorotan publik penikmat gosip Tanah Air, meski kasus kekerasan dalam rumah tangga mereka berakhir damai.
Sejak perdamaian itu, baik Rizky Billar maupun Lesti Kejora justru semakin dikecam publik. Tak hanya itu, gaya hidup mereka pun terus mendapat nyinyiran.
Terbaru, dalam video yang beredar, Lesti Kejora tampak sedang mencicipi mobil newah warna biru saat berada di Bali.
Dalam video tersebut, Lesti Kejora tampak ingin mengemudikan sendiri supercar tersebut sembari didampingi Rizky Billar.
Baca Juga: Gaya Hijab Lesti Kejora Tiru Dinda Hauw: Jangan Karena di Bali, Pamer Aurat Leher
Karena Lesti Kejora terlihat sangat nyaman duduk di bangku kemudi, Rizky Billar lantas menawarkannya apakah ingin membeli mobil mewah tersebut atau tidak.
"Kamu mau beli mobil ini?" tanya Rizky Billar dilihat dari Instagram @rumpi_gosip, Minggu (12/2/2023).
Tapi tidak terdengar jawaban Lesti Kejora yang sedang asyik mencoba mobil mewah tersebut.
Warganet menduga Rizky Billar hanya bergaya ingin membelikan mobil mewah, padahal hanya menyewa.
"Sok-sokan nawarin lagi Billar hahaha emang punya duit lu Billar?" kata warganet.
Baca Juga: Rizky Billar Bikin Sayembara Berhadiah, Netizen: Haters Leslar Ikutan Juga Gak?
"Oh sewaan, kirain mau bersandar sama sultan andara, tahunya cuman mimpi kang cekek," ejek yang lain.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Riwayat Putri DA Tertawakan KDRT Lesti Kejora Diungkit, Buntut Isu Tertekan saat Halal Bihalal
-
Pulang Kampung ke Cianjur, Adab Lesti Kejora Sapa Teman Lama Tuai Sorotan
-
Geger! Mobil Mewah Gubernur Dedi Mulyadi Nunggak Pajak Puluhan Juta, Begini Alasannya
-
7 Artis Pernah Jadi Klien Hukum Hotma Sitompul, Ada yang Berhadapan dengan Hotman Paris
-
Rizky Billar Sindir Pengacara dan Oknum Coklat yang Bikin Gaduh Rumah Tangganya Dulu
Terpopuler
- Mayjen Purn Komaruddin Simanjuntak Tegaskan Sikap PPAD
- Media Asing: Timnas Indonesia Naturalisasi 3 Pemain Bintang
- 9 HP Oppo yang Mirip iPhone, Performa Bersaing dan Harga Lebih Terjangkau
- 10 Mobil Bekas buat Keluarga: Harga di Bawah Rp100 Juta, Muat Banyak Orang
- Rekomendasi Mobil Bekas untuk Karyawan Baru Harga Rp50 Jutaan, dengan Pajak di Bawah Rp1 Juta
Pilihan
-
Semifinal Liga Champions: Link Live Streaming Barcelona vs Inter Milan dan Jadwal Kick Off
-
ASEAN Club Championship: Dikalahkan CAHN FC, PSM Makassar Gagal ke Final
-
Hanif Sjahbandi: Pukulan Telak Buat Persija Jakarta
-
Anak Juara Liga Champions Junior, Pelatih Timnas Indonesia: Ayah Bangga!
-
Detik-detik Persib Bandung Juara BRI Liga 1, PSSI dan PT LIB Siaga Penuh!
Terkini
-
Kapan Pembangunan Tol Padang-Pekanbaru Seksi Sicincin-Bukittinggi Dilanjutkan? Ini Kabar Terbarunya
-
2 Link DANA Kaget Terbaru, Buruan Klaim Saldo Gratis Tanpa Ribet!
-
2 Sekolah Rakyat di Sumbar Beroperasi 2025, Dimana Lokasinya?
-
Polda Sumbar Tangkap 436 Pelaku Narkoba, 1 Orang Polisi!
-
LinkUMKM dari BRI Miliki Berbagai Fitur bagi UMKM untuk Kembangkan Produknya