SuaraSumbar.id - Pedangdut seksi Siti Badriah akhirnya mengklarifikasi tudinan bahwa dirinya melakukan operasi plastik untuk mempercantik wajahnya.
Warganet sendiri bukan tanpa alasan menuduh Siti Badriah operasi plastik.
Sebabnya, menurut mereka, Siti Badriah tampak semakin cantik setiap harinya. Wajahnya pun dinilai berubah semenjak menikah.
Siti Badriah terlihat kesal saat dituduh pernah melakukan operasi plastik. Pasalnya tuduhan tersebut bukan kali pertama.
Wanita berusia 31 tahun ini mengaku sangat sering mendengar tuduhan tersebut hingga membuatnya merasa gerah.
Capek dituduh terus menerus, istri Krisjiana Baharudin ini akhirnya blak-blakan memberikan klarifikasi.
Melalui akun TikTok-nya, pelantun lagu Lagi Syantik ini mengungkapkan bahwa dirinya belum pernah operasi plastik.
"Haduhh Ya Allah masih aja ada yang ngatain aku operation. Operation darimane? Belum yang mulia, saya belum operasi, belum. Ya Allah," kata Siti Badriah dikutip dari TikTok @krissiti911, Rabu (18/1/2023).
Masih dengan penuh kekesalan, Siti Badriah menjelaskan alasan mengapa ia tampil lebih cantik.
Baca Juga: Muak Dituduh Operasi Plastik, Siti Badriah Klarifikasi: Belum Yang Mulia
Ia menyebutkan bahwa kunci utama adalah perawatan. Cameo dalam film Yowis Ben 2 ini pun menjelaskan bahwa hal ini terjadi berkat suami yang mampu merawatnya dengan baik.
Berita Terkait
-
Gatal Parah di Sekujur Tubuh, Siti Badriah Kapok Hamil Lagi
-
Siti Badriah Dihujat saat Hamil: Ini Lho Perubahan Fisik yang Normal Dialami Ibu Hamil
-
5 Perubahan Fisik yang Normal Dialami Ibu Hamil, Siti Badriah Curhat Sempat Insecure
-
7 Artis Kena Body Shaming Saat Hamil, Siti Badriah Dibilang Kudisan
-
Beda Perubahan Fisik Aurel Hermansyah dan Siti Badriah Saat Hamil, Ada yang Kudisan
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
20 Fakta Liverpool Juara Liga Inggris: Arne Slot Meneer Pertama
-
Momen Langka! Pemain Keturunan Maluku Jewer Kapten Timnas Indonesia di Serie A
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
Terkini
-
2 Kali Erupsi Gunung Marapi dalam Sehari, Warga Diminta Waspadai Banjir Lahar!
-
Geger! Warga Asing Asal Norwegia Tewas di Sungai Limapuluh Kota, Diduga Jatuh dari Jembatan
-
Bayar Simpanan Nasabah 3 BPR Bangkrut di Sumbar Rp 10 Miliar, LPS Bongkar Alasan Bank Ditutup!
-
Cara Pakai Skincare yang Benar, Dijamin Wajah Makin Cerah dan Sehat!
-
Nyaris Tragedi! Petugas KAI Sumbar Selamatkan Nyawa Pria Diduga OGDJ yang Lari Kejar Kereta Api