SuaraSumbar.id - Angga Wijaya membuat geger publik setelah dirinya memilih bercerai dari pedangdut Dewi Perssik. Yang membuat publik terkejut adalah nasibnya saat ini.
Angga Wijaya memang sempat menjadi suami Dewi Perssik semenjak melangsungkan pernikahan pada tahun 2017 lalu.
Layaknya pengantin baru, Angga Wijaya dan Dewi Perssik kala itu bisa disebut pasangan yang harmonis karena selalu terlihat mesra saat terekam dalam media sosial.
Bahkan seperti bucin abis, Angga juga seringkali terlihat menemani istrinya itu di tengah kesibukannya sebagai selebritis.
Baca Juga: Dewi Perssik Bersuara Lantang Lagi soal KDRT Venna Melinda, Pria Kerja Keras Bukan Perlakuan Keras!
Namun sayangnya momen tersebut tak berlangsung lama, di usia pernikahannya yang kelima tahun tepatnya pada tahun 2022, Angga Wijaya memutuskan menceraikan Dewi Perssik.
Pilih cerai secara mendadak, musabab Angga menjatuhkan talak untuk Depe sontak menjadi tanda tanya besar.
Hingga, mencuat kabar miring yang menyebut Angga menikah dengan pelantun lagu akan indah pada waktunya itu hanya untuk menumpang hidup.
Namun, seolah tak menggubris kabar miring mengarah padanya, Angga memilih diam.
Bahkan saat polemiknya perceraiaannya sedang memanas, Angga Wijaya dikabarkan telah meninggalkan rumah Dewi Perssik.
Baca Juga: Miris! Mirip Anak Kos, Awal Bulan Jedar Cuma Makan Tipat Tahu di Bali
Setelah memutuskan untuk hidup mandiri, banyak yang penasaran dengan nasib Angga Wijaya pasca bercerai.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Geram Diejek 'Aniaya Lagu', Dewi Perssik Hina Profesi Hater: Mending Jualan, Jangan Jadi Ani-Ani
-
Manajer Ikut Klarifikasi, Dewi Perssik Ngamuk Dibilang Nyanyi Salah Lirik karena Mabuk
-
Beda Prinsip dengan Michelle Halim, Dewi Perssik Hormati Suami Tanpa Pandang Status Sosial
-
Bintangi Film Mendadak Dangdut, Anya Geraldine Ngaku Idolakan Dewi Perssik
-
Salah Lirik Lagu Pica Pica sampai Dihujat, Dewi Perssik Akui Tak Hafal
Terpopuler
- Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
- Ramadhan Sananta Umumkan Mau Pensiun dari Sepak Bola
- Selamat Datang 3 Pemain Keturunan Calon Naturalisasi Timnas Indonesia Jelang Lawan China dan Jepang
- Welcome Back Timnas Indonesia Elkan Baggott, Patrick Kluivert Lempar Kode
- Pupus Harapan Pascal Struijk untuk Bela Timnas Indonesia Lawan China
Pilihan
-
Timnas Indonesia vs China: Pemanggilan 50 Pemain hingga Kudeta Pelatih
-
Setengah Tahun Pemerintahan Prabowo! Dulu Ekonomi RI Disebut Komodo, Mungkin Sekarang Cicak?
-
5 Rekomendasi Detergen Paling Top 2025: Pakaian Bersih, Wangi Tahan Lama
-
Profil Alfedri, Bupati Petahana Kalah Pilkada Siak Kini Jadi Ketua PAN Provinsi Babel
-
Emas Antam Turun Harga Hari Ini, Jadi Rp1.953.000/Gram
Terkini
-
Bus ALS Terguling di Padang Panjang Tak Berizin, Total Korban 34 Orang dan 12 Tewas!
-
Kasus Polisi Tembak Polisi Solok Selatan: Terdakwa Target Kasat dan Kapolres, Terancam Hukuman Mati!
-
Kumpulan Link DANA Kaget Terbaru 7 Mei 2025, Buruan Klaim Saldo Ratusan Ribu!
-
Lowongan Kerja BAZNAS Sumbar Mei 2025: Cek Posisi dan Syarat Lengkapnya di Sini
-
Tragis! Hilang 2 Hari, Jasad Petani Agam Mengambang di Sungai