Untuk diketahui, pria bernama Tiko ini tinggal berdua saja dengan ibunya yang diketahui bernama Ibu Eny.
Ibu Eny ini mengalami depresi dan masuk kategori ODGJ pasca ditinggal pergi oleh suami yang disebut-sebut para tetangga merupakan pejabat di tahun 2010 silam.
Setelah perpisahan tersebut, depresi membuat sosoknya tidak mampu menjadi ibu yang baik dalam mengurus Tiko putra semata wayangnya.
Alhasil, anak satu-satunya ini hanya menamatkan pendidikan di bangku SMP dan diketahui bekerja serabutan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.
Tiko disebut pernah merintis usaha jualan telur gulung, selain itu juga pernah direkrut menjadi satpam di kompleks tempat tinggalnya.
Meski serba terbatas, sosok Tiko banjir pujian karena tak mengeluh merawat ibunya yang ODGJ dan sering membentak dirinya.
Selain itu, kondisi rumah yang memprihatinkan membuat simpati publik semakin meninggi terhadap pria muda tersebut.
Kisah hidup tersebut pun diunggah akun gosip Instagram @insta_julid dan menuai banyak komentar dukungan dari netizen.
"Harus banget nih dikasih apresiasi. Minimal ada yang mau kasih kerjaan layak untuk anaknya. Dia ngorbanin segala hidupnya demi ibunya. Sedih aku," komentar salah satu netizen.
Baca Juga: Potret Masa Kecil Tiko Bersama Ibu Eny dan Ayahnya yang Terlihat Bahagia Buat Haru Warganet
"Hebatnya Mas Tiko, meskipun kondisi (maaf) mungkin kekurangan tapi tidak buat penggalangan dana," ungkap netizen lainnya yang menyindir Aldilla Jelita usai kasus penggalangan dana untuk Indra Bekti.
Berita Terkait
-
Potret Salat Idul Fitri di Depan Gereja Koinoia Jatinegara
-
Komplotan Begal Berpistol Berkeliaran di Jatinegara, Raja Tega sampai Bikin Korbannya Cium Aspal!
-
Definisi Hati Seluas Samudera, Tiko Aryawardhana Kenang Lima Tahun Kepergian Ashraf Sinclair
-
Hari Valentine, Bunga Citra Lestari Dikejutkan Kado Istimewa di Dalam Lemari
-
Gurita Bisnis Jennifer Ipel, Santai Biarkan Rumah Mewah Terbengkalai bak di Tengah Hutan
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
-
RESMI Lawan Manchester United di Malaysia, ASEAN All-Stars Bakal Dilatih Shin Tae-yong?
Terkini
-
Solok Diguncang 3 Kali Gempa Beruntun, Ini Penjelasan BMKG
-
Kronologi Balita 3 Tahun Hanyut di Sungai Kota Padang, Jasad Ditemukan 600 Meter dari Lokasi Mandi!
-
Detik-detik Petugas Keamanan Objek Wisata Bukittinggi Ngamuk dan Tembakan Air Gun, Gaji Jadi Pemicu!
-
BPBD Sumbar Ungkap Penyebab Banjir Rendam Puluhan Rumah di Pesisir Selatan: Sedimen Sungai Menumpuk!
-
Pembunuhan Sadis Seorang Pria di Pesisir Selatan: Tubuh Digergaji, Dicor dalam Bak Mandi Sejak 2023!