SuaraSumbar.id - Kawanan gajah dilaporkan kembali mengobrak-abrik kebun warga Gampong Seumanah Jaya, Kabupaten Aceh Timur.
"Ada kurang lebih 30 ekor gajah. Mereka terbagi dalam dua kelompok," kata salah seorang warga bernama Amir melansir Antara, Sabtu (26/11/2022).
Menurut Amir, berbagai jenis tanaman palawija dan tanaman keras lenyap diamuk satwa dilindungi itu. Seperti pisang, karet, pinang, kakao, dan kelapa sawit.
"Gangguan kawanan gajah tersebut sudah berlangsung sejak sebulan terakhir," ujarnya.
Dirinya berharap BKSDA segera menurunkan tim menghalau gajah-gajah liar itu agar menjauh dari ladang warga.
Selain itu, petugas BKSDA yang ditempatkan di CRU Serbajadi, Aceh Timur, juga lebih aktif dalam berpatroli dan merespons konflik gajah dengan manusia.
"Mengusir kawanan gajah tidak lagi bisa menggunakan petasan, tetapi harus digiring masuk ke habitatnya, sehingga tidak merusak ladang masyarakat bercocok tanam," pungkas Amir.
Berita Terkait
-
Diserang Gajah Sumatera Liar di Hutan Way Kambas, Zarkoni Tak Terselematkan
-
Investor Legendaris Lo Kheng Hong Diam-diam Tinggalkan Saham Gajah Tunggal
-
Gajah Liar Asal TNWK Mengamuk, Satu Petani Jagung di Lampung Diinjak Gajah Sampai Patah Tulang
-
Aktivitas Petani di Pidie Terganggu Gegara Gajah Liar Berkeliaran
-
Ameena Heboh Liat Gajah, Warganet Saran ke Atta Halilintar: Bikin Kebun Binatang Bisa Kali
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
CEK FAKTA: BGN Benarkan Baki Program MBG Mengandung Lemak Babi, Benarkah?
-
USS 2025 Presented by BRImo Hadir dengan Wajah Baru, Perluas Konsep Jadi Curated Lifestyle Market
-
Bahaya Kurang Tidur Malam Hari, Bisa Merusak Otak hingga Jantung!
-
5 Warna Lipstik Terbaik untuk Usia 40-an, Tampil Segar dan Elegan!
-
6 Bansos Cair November 2025, Begini Cara Cek Daftar Penerimanya