Terbaru, Denise juga mengungkap bahwa pihak RD telah menggunakan jasa buzzer. Itulah yang akhirnya membuat dirinya juga terus memanas.
"Masalahnya mereka ini mainnya pakai buzzer, dari belakang," ujar Denise.
Ia pun mengatakan bahwa dirinya tidak akan berkoar-koar seperti apa yang dilakukan selama ini jika memang pihak RD tidak mengganggunya.
"Sebenarnya kalau mereka baik-baik gitu gak pakai buzzer, gue gak mungkin meradang," ucap Denise dengan perasaan kesal.
Terkait hal itu, beberapa waktu lalu memang sempat beredar kabar bahwa artis Luna Maya mempengaruhi sejumlah pihak untuk tidak melakukan kerja sama dengan Denise Chariesta.
Hal itulah yang membuat wanita yang dikenal cadel ini langsung naik pitam.
Terakhir, menutup videonya di Insta Story Instagram, Denise Chariesta hanya mengatakan bahwa dirinya tidak pernah berharap pihak RD berbicara mengenai masalah perselingkuhannya.
Kendati demikian, Denise menginginkan agar pihak RD berhenti mengusik hidupnya, apalagi mengganggu kariernya.
"Gue gak minta klarifikasi, tapi gue gak suka mereka mengganggu karier gue dari belakang," tutup Denise Chariesta.
Kontributor : Rizky Islam
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Isi Souvenir Khusus Bridesmaid Luna Maya Bikin Syok, Skincare Hingga Sandal Mewah
-
Busana Olla Ramlan Saat Hadiri Resepsi Disindir Luna Maya: Langsung Buka Aja, Ngapain Nyicil
-
7 Gaya Artis di Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier, Kompak Bernuansa Hijau
-
Deretan Unggahan Haru Artis Sambut Pernikahan Luna Maya-Maxime Bouttier, Terbaru Raffi Ahmad
-
Luna Maya Siraman, Kecantikannya Bikin Pangling! Ayu Dewi: Terlalu Bahagia
Terpopuler
- Selamat Tinggal, Elkan Baggott Pergi
- 5 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan: Kamera Oke, RAM Besar Baterai Awet
- Selamat Tinggal Miliano Jonathans, Orang dalam PSSI Bongkar Fakta Ini
- Blak-blakan Zarof Ricar Sering Main Kasus, Ungkap Sosok Hakim Agung Pemberi Akses Perkara
- Mengenal Siti Purwanti, Ibu Maxime Bouttier yang Meninggal di Rumah Luna Maya
Pilihan
-
Penjualan Mobil Honda Anjlok Paling Parah di April 2025, Sudah Kalah dari BYD
-
Soal Daerah Istimewa Surakarta, Aria Bima: DPR Tak Tertarik Bahas Usulan DIS
-
Sistem Pengisian Daya Cepat Dinilai Beri Dampak BurukTerhadap Usia Baterai Mobil Listrik
-
Dua Klub San Lorenzo: Kesamaan Mengejutkan Paus Leo XIV dan Fransiskus
-
Apes! Ketahuan Jadi Fans Arsenal, Is Eks Vokalis Payung Teduh Diusir dari Stadion PSG
Terkini
-
Tragedi Bus ALS Tewaskan 12 Penumpang di Padang Panjang, Korlantas Polri Dalami Dugaan Rem Blong!
-
Tragedi Bus ALS di Padang Panjang: Polisi Minta Keterangan Ahli, Sopir Belum Tersangka!
-
3 Link DANA Kaget Terbaru 9 Mei 2025, Siapa Cepat Dapat Saldo Gratis Ratusan Ribu!
-
Kebakaran Gedung FKM Unand Padang: 3 Lantai Ludes, Terbanyak Ruang Kelas dan Kerugian Capai Rp 4 M!
-
Gedung FKM Unand Padang Terbakar, Api Berkobar dari Lantai 1 hingga 3