SuaraSumbar.id - Artis Ayu Dewi kembali mengunggah video dirinya bersama sang suami, Regi Datau, saat sedang melakukan tawaf dan berdoa selama di Kabah.
Dalam unggahannya, Ayu Dewi mengutip sebuah ayat Al-quran yang membahas tentang takdir Tuhan telah memasang-masangkan hambanya agar merasa tentram.
"QS Ar Rum 21: “Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir"," tulis Ayu Dewi dalam unggahannya, Selasa (8/11/2022).
Ayu Dewi juga mengucapkan rasa terima kasihnya pada Regi Datau yang tetap berada di sampingnya selama 10 tahun menikah.
"Terima kasih Imamku untuk terus menggandeng tangan ini dari 10 tahun lalu hingga Sa’i kini. Alhamdulillah untuk hadiah Ibadah 10 taun bersama, semua indah karena Allah SWT," katanya, dikutip dari Suara.com.
Sejumlah warganet pun ikut terharu dan mendoakan yang terbaik untuk keluarga Ayu Dewi dan Regi Datau.
"Terenyuh saya melihat @mrsayudewi meski ada gosip ini itu kamu tetap kuat dan semakin bersatu mesra rukun, semoga langgeng," kata @muisah.
"Sekarang pak Regi banyak senyum ya, nggak ketus. Mungkin ini hikmahnya," imbuh @nusanilarasati**.
"Aminn, keluarga mereka dijauhkan dari hal-hal yang buruk," sambung @halooo_*****.
Baca Juga: Denise Chariesta Rencananya Dibelikan Rumah Jika Bertahan Jadi Selingkuhan RD
Belakangan ini, rumah tangga Ayu Dewi memang sedang dihantam isu miring terkait dugaan suaminya, Regi Datau berselingkuh dengan Denise Chariesta selama 4 tahun.
Karena isu perselingkuhan tersebut, rumah tangga Ayu Dewi dan Regi Datau lantas menjadi sorotan publik.
Tetapi, Ayu Dewi maupun Regi Datau masih memilih bungkam dan tak mengomentari isu perselingkuhan tersebut.
Berita Terkait
-
Denise Chariesta Disebut Jadi Simpanan Regi Datau, Ayu Dewi: Terima Kasih Imamku
-
7 Adu Gaya Ayu Dewi dan Denise Chariesta, Mana Lebih Mempesona?
-
Andai Mau Bertahan Jadi Istri Simpanan, RD Bakalan Beri Rumah untuk Denise Chariesta
-
Denise Chariesta Bongkar 4 Tahun Selingkuh, Ayu Dewi Pamer 10 Tahun Bersama Suami
-
Regi Datau Disebut Selingkuh dengan Denise Chariesta, Ayu Dewi Tulis Pesan: Terima kasih untuk Hadiah 10 Tahun Bersama
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
WEF 2026 Jadi Panggung BRI Dorong Akselerasi Bisnis Fintech Nasional
-
BRI Serukan Pembiayaan UMKM Berkelanjutan di Forum Global WEF Davos 2026
-
5 Lipstik Pinkish Brown Manis yang Cocok untuk Semua Skin Tone
-
5 Lipstik Dear Me Beauty dengan Pilihan Warna Intens, Ringan dan Nyaman Dipakai Sehari-hari
-
Huntara di Sumbar Resmi Ditempati, BNPB Pastikan Hak Logistik Warga Terpenuhi