SuaraSumbar.id - Isu Entis Sutisna atau komedian Sule bakal menarik kembali aset alias harta yang telah diberikannya kepada mantan istrinya Nathalie Holscher, kembali beredar.
Kabar itu sampai ditanggapi Hetty Holscher, nenek dari Nathalie Holscher. Dia mengatakan tak masalah bila Sule ingin menarik semua aset yang telah diberikan kepada cucunya.
"Itu menurut penilaian saya, kan kita yang tahu. Ya dia mau cabut, nggak masalah," ujar Oma Nathalie Holscher, dilansir dari Cumicumi, Sabtu (6/11/2022).
Bagi sang oma, Nathalie Holscher dan keluarganya juga tidak akan jatuh miskin bila Sule menarik semua asetnya.
Baca Juga: Tanggapi Isu Sule Bakal Tarik Aset Nathalie Holscher, Oma Hetty: Silahkan, Kita Gak akan Miskin!
"Nggak masalah buat kita, tidak akan miskin karena itu. Sah sah saja, nggak papa," ujarnya, dikutip dari Suara.com.
Bahkan, ia juga sudah memastikan Nathalie Holscher akan ikhlas bila asetnya ditarik kembali oleh Sule. Sebab, mereka percaya Tuhan akan memberikan banyak berkat.
"Nathalie sendiri tidak pernah masalah, mau ditarik kembali silahkan. Nggak pun silahkan. Kita low profile aja kok. Di balik ini, masih ada berkat Tuhan yang banyak sekali," jelasnya.
Hetty Holscher juga mengaku selalu mengajarkan Nathalie Holscher untuk tidak bergantung dan meminta-minta kepada Sule.
Ia juga tidak pernah menyebutkan jumlah uang yang dibutuhkannya untuk membesarkan baby Adzam setiap bulannya.
Baca Juga: Putri Delina Diduga Sindir Nathalie Holscher, Netizen: Mantan Emak Tiri Super Aktif!
Oma Nathalie Holscher mengatakan cucunya sudah menerima kondisinya dan siap menanggung biaya anaknya sendiri.
"Nathalie nggak pernah minta buat Adzam, nggak pernah ngucap nilainya. Dikasih segitu pun bersyukur, nggak dikasih juga nggak masalah," lanjutnya.
Sementara itu, Sule sendiri tidak tahu dengan isu penarikan aset yang beredar. Ia juga tidak ingin berkomentar lebih banyak.
Berita Terkait
-
Meski Diiming-imingi Jabatan, Sule Tegas Menolak: Saya Seniman!
-
Alasan Sule Tolak Mentah-Mentah Tawaran Raffi Ahmad Jadi Wakil Wali Kota Bekasi
-
Berapa Honor Sule Sekali Tampil? Kini Jarang Muncul di TV hingga Nyaris Jual Rumah
-
2 Tahun Cerai dari Nathalie Holscher, Sule Akui Kena Karma Hidupnya Kini Kesepian
-
Ungkap Partner Pelawak Paling Berkesan, Sule Dituding Ogah Sebut Andre Taulany
Tag
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Pemerintah Mau Hapus BPHTB Hingga Permudah Izin Pembangunan
Terkini
-
Disamakan dengan Hewan, Pemburu Babi di Sumbar Tersinggung Ceramah Buya Zulherwin
-
Ulama Kontroversial: Ceramah Buru Babi di Sumbar Berujung Laporan Polisi
-
Keadilan untuk Afif Maulana! Keluarga Tuntut Keterlibatan Ahli Forensik Independen
-
Debat Pilgub Sumbar: Mahyeldi Unggulkan Perbaikan Infrastruktur Jalan Provinsi
-
Debat Pilgub Sumbar: Akademisi Soroti Minimnya Penjelasan Konkret Program E-Government