SuaraSumbar.id - Kabar artis Laudya Cynthia Bella diundang ke Istana untuk membahas isunya menikah dengan Pangeran Arab, beredar di media sosial.
Kabar itu berasal dari situs berita online yang membagikan artikel dengan judul “Laudya Cinthya Bella di undang ke Istana bahas soal kebenara isu menikah dengan Pangeran Arab”.
Tangkapan layar dari artikel ini kemudian dibagikan melalui media sosial Facebook oleh akun grup bernama Indonesia Cyber dengan tambahan narasi “Kira2 tujuannya apa coba manggil laudya Cinthya Bella ke istana??”.
“Laudya Cinthya Bella di undang ke Istana bahas soal kebenara isu menikah dengan Pangeran Arab” begitu narasi yang beredar.
Baca Juga: Airport Fashion ala Laudya Cynthia Bella, Tenteng Tas Hermes Seharga Rp200 Jutaan
Benarkah kabar tersebut?
Dari penelusuran Turnbackhoax.id - jaringan Suara.com, dapat dilihat bahwa hasil tangkapan layar sebuah artikel yang tersebar di media Facebook tersebut merupakan tampilan artikel dari sebuah situs berita online lombokinsider.com.
Artikel ini diterbitkan pada tanggal 09 Agustus 2022 dengan menyertakan sebuah gambar artis Laudya Cinthya Bella dan Presiden Joko Widodo.
Namun setelah membaca secara keseluruhan dari isi artikel tersebut, ternyata tidak ditemukan informasi yang mendukung judul yang disematkan pada artikel tersebut.
Artikel ini menyatakan bahwa Laudya Cinthya Bella tidak diundang ke istana oleh Presiden Joko Widodo, serta membahas tentang isu artis Laudya yang menikah dengan Pangeran Arab. Dengan kata lain, antara judul dan isi dari artikel ini tidak memiliki keselarasan atau dapat disebut juga sebagai judul yang mengandung “clickbait”.
Baca Juga: Engku Emran Cuekin Mantan Istri dan Anak di Kondangan, Raut Wajah Putrinya Nyesek!
Kesimpulan
Berita Terkait
-
Dicap Duta Poligami, Ini Deretan Istri Fedi Nuril di Film: dari Rianti hingga Amanda Manopo
-
Dulu Tatoan, Kini Laudya Cynthia Bella Dikabarkan Sudah Bercadar
-
Lama Tak Ada Kabar, Instagram Laudya Cynthia Bella Berubah Jadi Akun Jualan Online
-
8 Artis Indonesia Dinikahi Pria Malaysia, Terbaru Pevita Pearce
-
Raffi Ahmad Bongkar Dimas Beck Pernah Naksir Laudya Cynthia Bella, Gagal Nikah karena Orang Ini
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
8 Kasus Kecelakaan Lalu Lintas di Pasaman Barat Selama Operasi Ketupat Singgalang 2025, 3 Tewas!
-
Langkah Hebat Desa Wunut, Bagi-Bagi THR dan Sediakan Jaminan Sosial untuk Warga
-
Gempa 4,7 Magnitudo Guncang Kabupaten Agam, BMKG Ungkap Pemicunya
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Minyak Telon Aromatik Habbie Sukses, Meraih Rekor MURI
-
Tragis! Penumpang Bus ALS Meninggal di Dharmasraya, Saksi Ungkap Detik-Detik Terakhir!