SuaraSumbar.id - Selebriti pria itu ditahan selama enam hari untuk membantu penyelidikan kasus pelecehan seksual fisik terhadap beberapa anak laki-laki di bawah umur.
Dia, yang berusia 40-an, ditangkap polisi kemarin, dan dibawa ke Pengadilan Klang hari ini untuk permohonan penahanan.
Seorang selebritas sekaligus motivator Malaysia ditangkap polisi, karena diduga mencabuli serta memperkosa sejumlah remaja lelaki.
Kepala Polisi Selangor Datuk Arjunaidi Mohamed, seperti dikutip SuaraSumbar.id dari Harian Metro, Senin (12/9/2022), mengatakan, sejumlah rejama itu dibujuk oleh selebritas tersebut untuk mau dicabuli.
Baca Juga: Nekat Mendaki Gunung saat Positif Covid-19, Ahmad Tewas Sembari Pegangi Dada
"Semua remaja itu diketahui tersangka. Mereka dibujuk untuk melakukan perbuatan asusila. Korban yang trauma kemudian membuat laporan polisi," kata Junaidi.
Junaidi mengungkapkan, selebritas sekaligus motivator itu sudah ditangkap. Dia ditahan atas tuduhan melanggar Pasal 14 Undang-Undang Tahun 2017 tenta Pelanggaran Seksual Terhadap Anak.
Dia mengatakan, sejauh ini polisi telah menerima empat laporan: dua di Mapolres Klang Selatan (IPD), satu di IPD Shah Alam dan satu di IPD Kajang.
Menurutnya, semua laporan polisi tersebut dibuat oleh empat orang berusia 17 hingga 18 tahun yang mengaku menjadi korban kekerasan seksual fisik oleh si pesohor.
"Penyelidikan awal oleh polisi menemukan bahwa tersangka berusia 40-an, bertemu dengan korban dalam program motivasi yang diadakan di sekolah-sekolah di sekitar negara bagian Selangor."
Baca Juga: Korban Pendeta Cabul Bertambah, Kini Jadi 9 Orang Anak
Arjunaidi mengatakan, menindak lanjuti informasi berikut, tim petugas dan polisi dari Bareskrim Mabes Polri Kontingen Selangor menangkap tersangka, Minggu (11/9) pukul 16.00 WIB.
Berita Terkait
-
Media Malaysia: Jordi Amat Diincar 2 Klub Indonesia
-
Cara Menonton Serial Malaysia Bidaah Gratis, Viral di TikTok Gegara Walid
-
Sinopsis dan Daftar Pemain Bidaah, Drama Malaysia yang Viral di Media Sosial
-
Pipa Gas Petronas Terbakar: Detik-Detik Ledakan Dahsyat, 112 Orang Terluka
-
Mats Deijl Ikut Jatuh Cinta dengan Atmosfer Suporter Timnas Indonesia di SUGBK
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Harga Tiket Pesawat Padang-Jakarta Tembus Rp 10 Jutaan, ke Malaysia Hanya Rp 1,4 Juta
-
8 Kasus Kecelakaan Lalu Lintas di Pasaman Barat Selama Operasi Ketupat Singgalang 2025, 3 Tewas!
-
Langkah Hebat Desa Wunut, Bagi-Bagi THR dan Sediakan Jaminan Sosial untuk Warga
-
Gempa 4,7 Magnitudo Guncang Kabupaten Agam, BMKG Ungkap Pemicunya
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Minyak Telon Aromatik Habbie Sukses, Meraih Rekor MURI