SuaraSumbar.id - Perilaku anak-anak seringkali lucu serta menggemaskan bagi orang dewasa. Tak peduli bila kelakuannya justru merugikan, seperti anak ini yang mendadak viral di media-media sosial.
Dilihat SuaraSumbar.id pada akun TikTok @devirahma159, Kamis (8/9/2022), tampak seorang anak yang bermaksud ingin membantu merenovasi rumahnya.
"Adek pintar sekali, ngecat apa sayang?" kata seorang perempuan menanyai anak berbaju warna kuning tersebut.
Tapi tiba-tiba ia melihat anak tersebut tidak mengecat dinding, "Astaghfirullah, Masya Allah."
Anak itu tampak anteng dan senyum-senyum saja. Ternyata, dia tidak mengecat tembok rumahnya melainkan sepeda motor orangtuanya.
Dalam video itu tampak sepeda motor orangtuanya sudah bermuluran cat berwarna putih. Mulai dari jok, dashboard, hingga bagian bawahnya.
"Adek, apa yang dicat sayang? Adek anak pintar ya, bantuin mami," kata perempuan itu tapi dengan nada histeris.
Kontan saja video itu membuat banyak warganet tertawa terpingkal-pingkal.
"Kalau aku sudah guling-guling sampai ujung kampung," tulis @fitrixxx.
Baca Juga: Ngaku Panglima Kesultanan, Pengacara Dukun se-Indonesia Bakal Laporkan Raffi Ahmad dan Andre Taulany
"Kalau sidah istighfar berarti gak baik-baik saja emaknya nih," @rishaxxx.
Berita Terkait
-
Siapa Garuda Wisnu Satria Muda? Dikira Cuma Artis, padahal Kelompok Seniman Lokal Berprestasi
-
Mengenal Pencipta Lagu 'Stecu Stecu', Kini Viral di TikTok Usai Dibawakan Faris Adam
-
Gucci dan Prada 'Ketahuan' Made in China, Strategi Unik Balas Tarif Trump Lewat TikTok?
-
Ruben Onsu Mualaf, Sarwendah Ngakak Baca Komentar Yudas dan Petrus di Live TikTok
-
Cara Membuat Action Figure Sendiri Pakai ChatGPT, Sedang Viral di TikTok!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!
-
Daftar 5 Patahan Aktif Berpotensi Picu Gempa Dahsyat di Sumatera Barat, Ini Peringatan BMKG!
-
Rahasia Klaim DANA Kaget Terbukti! Ini Link Aman dan Tips Dapat Saldo DANA Gratis 17 April 2025
-
DANA Kaget 17 April 2025 Dibagikan Lagi, Saldo Gratis Langsung Cair!
-
Tragis! Bocah 11 Tahun Ditemukan Meninggal di Sungai Kalumpang Padang, Ini Kronologinya