SuaraSumbar.id - Sutradara ternama, Hanung Bramantyo mengecam masjid yang tidak membolehkan jemaah mandi dan tidur. Hal itu disampaikan Hanung dalam unggahan Instagram Story pada Rabu (7/9/2022).
"Kalo ada masjid yang melarang orang mandi dan tidur, bubarin aja tuh masjid!" tulis suami Zaskia Adya Mecca itu, dikutip dari Suara.com.
Unggahan tersebut mengacu pada sebuah cuitan Twitter yang kembali di-posting oleh akun @muhasabah di Instagram.
Cuitan tersebut berisi kisah tukang becak yang berterima kasih atas pelayanan Masjid Jogokariyan dengan menginfakkan uang BLT sebesar Rp 300.000.
Baca Juga: Urungkan Niat Membuat Film Munir, Hanung Bramantyo: Saya Jadi Paham kalau Keadilan Sulit Ditegakkan
Dari kisah tersebut, sang tukang becak mengatakan Masjid Jogokariyan telah memenuhi kebutuhannya dengan membolehkannya mandi dan berganti baju.
"Awalnya saya pernah ke masjid lain untuk mandi, tapi kemudian saya dimarahi, 'Masjid ini bukan tempat mandi!'," ungkap sang tukang becak.
Lalu, seorang teman merekomendasikannya Masjid Jogokariyan, yang dinilai sangat ramah kepada jemaahnya.
"Saya mandi pagi dan siang hari tidak ada yang memarahi. Bahkan, dipersilakan jika buuh sesuatu. Saya jadi suka dengan masjid dan suka solat jamaan, Ustadz," sambung sang tukang becak.
Sejak saat itu, ia sangat ingin berinfak. Hingga tiba ia mendapat BLT dan menginfakkannya ke masjid.
Cuitan tersebut pun ditutup dengan kalimat, "Masjid harus melayani jemaahnya dengan baik dan ramah, dan menjadi solusi masalah yang dihadapi jemaah."
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Zaskia Adya Mecca Keluhkan Kebiasaan Orang Salat di Musala Mal
-
Beda Cara Zaskia Adya Mecca dan Atta Halilintar Ajari Anak Salat, Ada Yang Dihujat
-
Model Adalah Maut, Ide Judul Film Hanung Bramantyo Terinspirasi Isu Ridwan Kamil dan Lisa Mariana
-
Zaskia Adya Mecca Lebaran di 2 Tempat, Bagi Waktu dengan Keluarganya dan Keluarga Hanung Bramantyo
-
La Tahzan Siap Tayang, Apakah Bisa Menandingi Ipar Adalah Maut?
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Gelombang Kekesalan Jakmania Memuncak: Carlos Pena di Ujung Tanduk Pemecatan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
Terkini
-
Ratusan Tanah Ulayat di Sumbar Belum Bersertifikat, Nusron Wahid: Daftarkan Biar Tak Mudah Diserobot
-
Target Digitalisasi 30 Juta UMKM 2025, Wamen Minta Tokopedia dan TikTok Shop Beri Ruang Produk Lokal
-
Bali Nature, Usah Rumahan yang Mendunia Bersama BRI
-
Kumpulan 3 Link DANA Kaget Aktif Masih Jadi Incaran, Ini Cara Klaim Aman!
-
Sumbar Masuk Provinsi Terbanyak Salurkan KUR, Ini Kata Wamen UMKM