SuaraSumbar.id - Forkopimda Kota Bukittinggi, Sumatera Barat (Sumbar), membagikan bantuan sosial (bansos) kepada driver ojol dan sopir. Hal ini terkait kebijakan pemerintah yang telah menaikkan harga BBM.
Melansir Antara, pembagiannya bansos dilakukan di halaman Polres Bukittinggi, Selasa (6/9/2022).
"Ini untuk membantu masyarakat, khususnya terhadap sopir angkutan umum dan angkutan online yang dinilai terdampak pasca kenaikan harga BBM," kata Kapolres Bukittinggi, AKBP Wahyuni Sri Lestari.
Selain membantu warga terdampak juga untuk membangun tali silaturahmi antara Forkopimda bersama masyarakat khususnya pekerja aktif seperti ojol dan sopir.
Baca Juga: Segera Tayang, Produser Young Actors' Retreat Ungkap Chemistry Para Pemain
Bantuan Sosial tersebut diserahkan langsung secara simbolis oleh Wali Kota Bukittinggi kepada para sopir dan driver ojol.
"Jumlah penerima bantuan saat ini sebanyak 110 paket bantuan sosial, semoga bisa membantu tetap menggerakkan roda perekonomian meskipun BBM naik," katanya.
Berita Terkait
-
Ujaran Kebencian Selama Pilkada Serentak Lebih Banyak Dibandingkan Saat Pilpres, Ada Faktor Kesengajaan?
-
Cair! Cara Daftar Bansos Mandiri Lewat HP, Anti Ribet!
-
Polemik Bansos dan Kepentingan Politik: Ketika Bantuan Jadi Alat Kampanye
-
Kapan Bansos BNPT dan PKH Cair? Cek Jadwal dan Nominalnya
-
Bansos di Jakarta Merosot Selama 2 Tahun, Legislator PKS Suhud Curiga Dipolitisir: Masalah Ini Harus Clear!
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Kapolda Sumbar: Motif Biar Dibuktikan di Persidangan
-
Kapolda Sumbar Kembali Tegaskan AKP Dadang Tak Ganguan Mental: Sudah Mau Makan!
-
Masa Tenang Pilkada 2024, KPU Sumbar Larang Aktivitas Kampanye dan Survei
-
Bawaslu Agam Tertibkan APK di Masa Tenang Pilkada 2024
-
Kasus Penembakan Kasat Reskrim Solsel, Walhi Sebut Momen Berantas Kejahatan Lingkungan