SuaraSumbar.id - Seorang anak terpaksa menjalani operasi lantaran ditendang teman sekelasnya saat hendak melerai kawannya yang berkelahi.
Bekas tendangan teman sekelasnya itu ternyata mengalami infeksi. Peristiwa tersebut menjadi perhatian publik setelah diunggah ke TikTok.
Dilihat pada akun Instagram @bundsthetic yang mengunggah ulang videonya, Kamis (18/8/2022), tampak kaki anak tersebut mengalami infeksi.
"Semoga baik-baik aja ya, Dek. Pernah kah Bund, anak cidera di sekolah?" demikian narasi penjelas video.
Baca Juga: Video Mengarukan! Guru Beri Kejutan Sepatu Baru ke Muridnya yang Bisa Jawab Ujian Ini
Pada awal video, pihak keluarga dari anak tersebut menerangkan bahwa ponakannya ditendang oleh teman sekelasnya.
Akibat dari tendangan tersebut, kaki ponakannya mengalami cedera serius hingga harus menjalani operasi.
Pada video tersebut juga diperlihatkan kondisi salah satu kaki dari anak tersebut yang mengalami memar dan bengkak.
"Ponakanku ditendang sama temannya sekelas, sampai begini. Dokter sarankan operasi," keterangan dalam video.
Menurut diagnosis, ponakannya mengalami infeksi tulang pasca trauma.
Baca Juga: Video Viral Jalan Desa di Bogor Diportal, Mau Lintas Bayar Rp 5 Ribu
Dalam video ini juga dijelaskan kronologi kejadian. Awalnya, ponakannya yang diinisialkan C, hendak melerai dua orang temannya yang terlibat pertengkaran. Sebut saja A dan B.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Viral Kurir Paket Dapet Banyak THR dari Pelanggan, Cara Bersyukur Anak dan Istri Jadi Sorotan
-
Video Viral Balita Melambai ke Jenazah Sang Ibu yang Meninggal Sebelum Lebaran Bikin Warganet Mewek
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!