SuaraSumbar.id - Video viral yang merekam pertengkaran pasangan suami istri gara-gara makanan, medapat perhatian warganet.
Dilihat SuaraSumbar.id pada akun TikTok @a1ya_4, Sabtu (13/8/2022), tampak seorang suami sedang duduk di lantai teras depan rumah hendak menikmati nasi yang dibelinya di luar.
"Alhamdulillah," kata lelaki itu sembari hendak menyantap nasi bungkus.
Tapi, dari dalam rumah, keluar sang istri membawa gayung. Dia langsung menyiram nasi yang hendak dimakan suaminya itu memakai air dari gayung.
"Kau ini, aku sudah capek-capek masak, kau beli di luar pula," kata si istri.
"Gak menghargai kau ya. Makan itu cepat," kata sang istri sembari kembali menyiram nasi suaminya memakai air.
Si suami awalnya hanya diam melihat nasinya disiram air. Tak lama, dia meletakkan nasinya dan menggerutu.
"Gak ada otak kau lama-lama. Ini beli pakai duit," kata si suami.
Suaminya itu masih kesal, sehingga terekam dirinya menendang stroler bayi.
Baca Juga: Video Viral Mobil Damkar Tak Bisa Jalan Terhadang Parkir Liar, Publik: Tabrak Saja Pak
Warganet yang melihat video itu terbelah menjadi dua kubu. Satu sisi, ada yang menilai perbuatan istrinya itu tidak beretika.
"Gak begitu juga kali, bukan diguyur. Kalau gue malah makan berdua, nanti nambah masakan gue dah," @dianaxxx.
"Sayang banget sih disiram," @aurelxxx.
"Kasihan emen laki," @ranyexxx.
Tapi, di lain sisi, ada warganet yang membela sang istri. Mereka menilai justru sang suami yang tak beretika dan menghargai istrinya.
"Mewakili hati seorang istri," @tniixxx.
"Tapi memang sakit hati banget kalau sudah masak enggak dimakan," @ryfkaxxx.
"Semua istri juga pasti kayak begitu," @raraxxxx.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Sosok Zainal Ardi, Eks Suami Titiek Puspa Punya Profesi Tak Kalah Moncer dari Mus Mualim
-
Tutorial Hijab ala Atalia Praratya Istri Ridwan Kamil, Gaya Kekinian Dijamin Kelihatan Awet Muda
-
Beda Jauh Biaya Anak Roro Fitria Vs Nominal Nafkah yang Dibebankan ke Eks Suami Andre Irawan
-
Silsilah Keluarga Titiek Puspa, Sering Dikira Keturunan Tionghoa
-
Mengenang Sosok Mus Mualim, Suami Terakhir Titiek Puspa yang Wafat Puluhan Tahun Lampau!
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
-
Persija Terlempar dari Empat Besar, Carlos Pena Sudah Ikhlas Dipecat?
-
Momen Timnas Indonesia U-17 Gendong ASEAN Jadi Pembicaraan Media Malaysia
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
Terkini
-
Pasaman Diguncang Gempa 4,3 Magnitudo, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami!
-
Warung Bu Sum Sate Kere Beringharjo: Makin Berkembang Berkat KUR BRI
-
21 Orang Tewas Kecelakaan Selama Lebaran 2025 di Sumbar, 213 Orang Luka-luka!
-
Sukses Ekspor Berkat BRI, UMKM Asal Sidoarjo Raup Omzet Fantastis
-
BRI Bagikan Dividen Rp31,4 Triliun pada 10 April 2025