SuaraSumbar.id - Seorang emak-emak mengamuk di dalam rangkaian kereta rel listrik alias KRL. Pasalnya, ibu tersebut tidak mau turun dari gerbong.
Peristiwa tersebut terekam video amatir dan mendapat perhatian publik setelah viral di media-media sosial, Jumat (5/8/2022).
Dalam video itu, tampak dua security mendekati ibu itu. Sebab, emak-emak itu tak kunjung turun dari KRL.
"Petugas tersebut curiga karena ibu itu dari tadi tidak turun-turun. Niatnya petugas mau membantu, tapi si ibu malah marah-marah dan akhirnya ibu tersebut diamankan petugas," demikian tulisan pengantar video yang diunggah akun Instagram @terangmedia tersebut.
"Bukan urusan kamu," teriak ibu-ibu itu.
"Iya, ibu mau ke mana, nanti kami bantu," kata security.
Namun, ibu itu terus berteriak-teriak menghardik petugas.
"Bukan urusan kamu! Bukan urusan kamu tahu gak? Kamu siapa?" kata ibu itu.
Tak hanya itu, emak-emak tersebut juga malah menuding petugas tidak waras.
"Coba kalian itu, masih waras gak sih."
"Kami masih waras bu," kata petugas.
Kontan saja peristiwa itu membuat warganet terheran-heran. Mereka mencurigai kenapa emak-emak tersebut tidak mau turun-turun dari KRL.
"Padahal mah bilang saja gak kemana-mana. Lagi pengen ikut kereta bolak-balik dari pagi sampai malam," kata @indrixxx.
"Ibunya beneran banyak masalah," @krisxxx.
"Banyak hutang si ibu," @masxxx.
Berita Terkait
-
Video Viral Dewi Tanjung Sentil Gaya Bicara Irjen Ferdy Sambo Saat Minta Maaf ke Publik: Kayak Baca Pancasila
-
Heboh Video Ustaz Abdurrahaman Dani Larang Bayi Baru Lahir Diazankan: Hadistnya Palsu
-
Usai Emak-emak Protes Keras, Plang OKP di Binjai Akhirnya Dibongkar
-
Video Viral Jan Ethes Cucu Jokowi Masuk Sekolah Diantar Paspampres, Publik: Pedagang Jajanan Bawa HT Semua
-
Remaja Ini Pamerkan Kemesraan di Tempat Umum, Dapat Kecaman dari Netizen: Tidak Punya Malu
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Sumbar Kebanjiran Duit! Transfer Pusat Tembus Rp 13,87 Triliun, Tapi...
-
Semen Padang FC Makin Terpuruk, Kalah 0-2 dari Persita Tangerang
-
10 Vitamin Lansia Paling Bagus, Tetap Sehat dan Aktif di Usia Senja!
-
Bolehkan Zikir dengan Biji Tasbih? Ini Penjelasan Ulama
-
Benarkah Nasi Goreng Pemicu Keracunan MBG di Agam? Kepastian Masih Menunggu Hasil BPOM Padang