SuaraSumbar.id - Ariel NOAH ternyata tak tahu dari Uki Kautsar langsung saat sahabatnya itu putuskan keluar dari band.
"Gue tuh telinganya ada di mana-mana, biasanya suka banyak yang lapor," kata Ariel NOAH dikutip dari YouTube Serlok Kuliner, Jumat (29/7/2022).
Uki pun tertawa dan mengaku tak pamit pada Ariel saat hengkang dari NOAH. Dia beralasan lebih berat meninggalkan Ariel ketimbang band itu sendiri.
"Nih buat yang mencoba untuk mem-puzzle, gue emang nggak bilang ama dia (Ariel). Pertama nggak enak, jadi lebih berat ninggalin dia daripada ninggalin bandnya, karena kan sayang," kata Uki Kautsar.
Baca Juga: Reaksi Tak Terduga Ariel NOAH Dengar Uki Ogah Manggung di Kelab yang Jual Miras
Uki yang sejak SMP telah bersahabat menyebut tak banyak orang di sekeliling Ariel yang tulus menyayanginya. Sebab itu, ia merasa berat hati jauh dari Ariel.
"Lebih kasihan ke dia karena liat lingkungan nggak banyak yang sayang sama dia secara tulus," kata Uki.
Pada akhirnya, Uki baru menceritakan alasannya memilih keluar dari band saat Ariel menanyainya langsung. Ariel pun tak bisa mencegah atau menghalanginya karena alasannya adalah soal iman.
"Nggak kaget sih, tiap orang kan punya jalan masing-masing dan begitu alasannya adalah keimanan, itu adalah satu hal yang nggak bisa kita ganggu," kata Ariel.
Uki Kautsar memutuskan cabut dari NOAH karena berprinsip bahwa musik haram. Sebelum keluar, dia sudah lebih dulu meminimalisir manggung di tempat-tempat tertentu.
Baca Juga: Uki Ogah Manggung di Kelab yang Jual Miras, Reaksi Ariel NOAH: Masuk Akal
Salah satunya, Uki tak pernah mau main bersama NOAH di kelab yang menyediakan minuman keras alias miras. Alasannya, miras dilarang keras dalam syariat Islam.
Berita Terkait
-
Tanpa Persiapan, Luna Maya dan Maxime Bouttier Ceritakan Kisah di Balik Lamarannya di Jepang
-
Deretan Musisi yang Sempat Berseteru dengan Ahmad Dhani, Terbaru Rayen Pono
-
Deretan Mantan Pacar Ariel NOAH, Kini Diisukan Jadian dengan Wulan Guritno
-
Sama-sama Dekat dengan Ariel NOAH, Ini Perbandingan Kekayaan Wulan Guritno dan Sophia Latjuba
-
Beda Kekayaan Ariel NOAH dan Wulan Guritno, Dikabarkan Sedang Pacaran
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!