SuaraSumbar.id - Seorang bocah perempuan berusia 11 tahun di Malaysia, tewas mengenaskan di rumah sendiri. Polisi menduga, anak itu dibunuh oleh ibunya.
Dikutip SuaraSumbar.id dari Harian Metro, jasad anak itu ditemukan pada hari Kamis (14/7/2022) sekitar pukul 16.55 waktu setempat.
Mayat anak perempuan tersebut tergeletak di dalam rumahnya, Taman Bukit Tropika, Yong Pen, Johor.
Kapolsek Johor Datuk Kamarul Zaman Mamat mengatakan, ditemukan luka pada kening dan memar di leher korban.
Baca Juga: Malaysia Langgar Komitmen, Indonesia Hentikan Penempatan PMI Sementara
“Penyelidikan awal tidak menemukan bekas luka lain di tubuh korban," kata Mamat dalam konferensi pers, Jumat (15/7/2022).
Dia menjelaskan, polisi sudah meminta keterangan dari para saksi untuk mendapatkan fakta-fakta dari kejadian tersebut.
Kini, kata dia, jenazah korban telah dibawa ke Rumah Sakit Sultanah Nora Ismail (HSNI) Batu Pahat untuk diautopsi, guna mengetahui penyebab kematiannya.
“Ibu korban 34 tahun ditahan untuk pemeriksaan lebih lanjut."
Sang ibu ditahan karena polisi menemukan ketidaksesuaian keterangannya dengan kesaksian sejumlah orang.
Baca Juga: Tidak Sesuai Kesepatakan di MoU, Kemnaker Hentikan Pengiriman Pekerja Migran ke Malaysia
"Hakim Batu Pahat mengizinkan tersangka ditahan selama tujuh hari hingga 21 Juli," katanya.
Kamarul mengatakan, bila sang ibu terbukti membunuh anaknya sendiri, sesuai Pasal 302 KUHP, bisa diancam hukuman mati.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Malaysia Diminta Tak Tiru Strategi Timnas Indonesia di AFF 2024, Ada Apa?
-
Peta Kekuatan 5 Negara Terkuat di Piala AFF 2024, Timnas Indonesia Paling Berbahaya?
-
Profil Orang Tua Aisar Khaled Ternyata Bukan Sembarangan, Pantas Berani Incar Fuji
-
Malaysia Keringat Dingin Takut Dibantai Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
-
Giliran Malaysia Tuduh Indonesia Kerdilkan Piala AFF karena Kirim Tim Muda
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Rekomendasi Film Bioskop Akhir Pekan November 2024: Ada Horor, Aksi, dan Drama!
-
Heboh Kabar Prabowo Dihina Media Asing, Gegara Ngemis Bertemu Donald Trump?
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
Terkini
-
Daftar Mantan Wali Kota dan Mantan Bupati di Sumbar Diprediksi Menang Pilkada 2024 Versi Hitung Cepat!
-
Daftar 10 Bupati dan Wali Kota Petahana di Sumbar Tumbang Versi Hasil Hitung Cepat Pilkada 2024
-
Kapolda Sumbar Geruduk Tambang Ilegal di Solok Selatan, Sejumlah Barang Bukti Dibakar
-
Pasang Sirine Peringatan Dini, Pasaman Barat Perkuat Mitigasi Tsunami
-
Soroti Kasus Tambang Ilegal di Solok Selatan, Anggota DPR Rahmat Saleh: Jangan Menimbulkan Perpecahan di Internal APH!