SuaraSumbar.id - Satpol PP Padang, Sumatera Barat (Sumbar), menggerebek sepasang remaja yang sedang berduaan di kamar sebuah hotel di kawasan Pondok, Kecamatan Padang Selatan, Rabu (13/7/2022) dini hari.
Keduanya terpaksa diamankan karena berduaan tanpa ikatan pernikahan alias pasangan ilegal. "Penggerebekan itu kami lakukan atas dasaran laporan masyarakat yang resah dengan aktivitas maksiat," kata Kepala Satpol PP Padang, Mursalim.
Saat petugas memeriksa sejumlah kamar hotel tersebut, ditemukan sepasang remaja yang sedang berduaan. Saat ditanya, mereka tidak bisa menunjukkan bukti surat nikahnya dan terpaksa diamankan.
"Mereka tidak dapat memperlihatkan bukti surat nikahannya kepada petugas, tentu ini diduga mereka pasangan yang ilegal, makanya kami amankan," katannya.
Baca Juga: 2 Cewek Bawa Balita Kepergok Layani Pria 'Hidung Belang' di Hotel Padang, Transaksi Lewat MiChat
Atas temuan tersebut, pihaknya akan memanggil pemilik hotel dan penginapan yang masih menerima tamu tanpa status suami-istri.
"Kita akan panggil pihak keluarga dan pemilik hotel. Kita berharap para orang tua bisa mengawasi anak-anaknya untuk kedepannya sehingga tidak terjerumus ke hal-hal yang merusak masa depan mereka nantinya," tutupnya.
Kontributor : B Rahmat
Berita Terkait
-
Bus Trans Padang Koridor V Resmi Beroperasi, Berikut Rutenya
-
PKS dan PAN Belum Sepakat Soal Kursi Wawako Padang yang Kosong Lebih Setahun, Mahyeldi Nyindir Begini
-
Soroti Pemerintah, Walhi Sumbar Sebut Abrasi di Pantai Pasir Jambak Padang Dampak Alih Fungsi Lahan
-
Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Mahasiswi, BEM STIFARM Padang Klarifikasi Soal Tudingan ke Polisi
-
Hari Raya Idul Adha 1443 Hijriah, Kota Padang Butuh 8 Ribu Ekor Sapi Kurban
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Murah Tipe SUV Mei 2025: Harga Setara Motor, Pajak Murah, Perawatan Mudah
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
Pilihan
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
Terkini
-
Kebakaran Pabrik Karet di Padang: 17 Jam Proses Pemadaman Api, Tim Inafis Olah TKP!
-
7 Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Cek Nomor HP Kamu Biar Dapat Saldo Gratis!
-
BRI Cetak Rekor, Portofolio Keuangan Berkelanjutan Capai Rp796 Triliun
-
Damkar Ungkap Kebakaran di Pabrik Karet di Padang Sulit Dipadamkan: Karet Mentah
-
Pabrik Karet di Padang Terbakar, Api Tak Kunjung Padam