SuaraSumbar.id - Kekuatan warga sangatlah kuat seperti singa, meski mereka kelihatan lemah. Karenanya, janganlah mengganggu warga, kalau tak mau 'sang singa' terbangun dari tidurnya.
Tapi, dua ABG anggota geng motor tampaknya tak mengerti kekuatan tersebunyi dari sekumpulan massa atau warga.
Aras dan Bagas, ABG berusia 18 tahun warga Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, akhirnya harus merasakan betapa besarnya kekuatan warga yang mereka anggap enteng tersebut.
Aras adalah warga Jalan Beringin, Kelurahan Tombolo, Kecamatan Somba Opu.
Baca Juga: Polrestabes Medan Tangkap 8 Orang Diduga Geng Motor Bersajam
Sedangkan Bagas adalah warga Jalan Budaya, Kompoleks Perumahan PDAM, Kecamatan Pallangga.
Keduanya, bersama geng motornya dan tanpa alasan yang jelas, melakukan penyerangan membabi-buta terhadap rumah warga di Kelurahan Pangka Binanga, Kecamatan Pallangga.
Mereka menyerang rumah warga milik Daeng Ngerang memakai balok kayu, batu, panah, dan senapan angin.
"Mereka datang dari arah timur. Begitu datang, mereka menyerang membabi-buta," kata Daeng Ngerang.
Ketika datang menyerang, gerombolan geng motor itu memakai beragam senjata tajam.
Baca Juga: Geger Video Dua Pasang Sejoli Terekam Berhubungan Intim di Kolam Hotel Sambil Makan Mi
"Mereka biasanya bergerombol, puluhan orang datang. Entah apa alasannya menyerang. kejadiannya Sabtu (9/7) subuh sekitar pukul 04.00 WITA," kata dia.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Viral Kurir Paket Dapet Banyak THR dari Pelanggan, Cara Bersyukur Anak dan Istri Jadi Sorotan
-
Video Viral Balita Melambai ke Jenazah Sang Ibu yang Meninggal Sebelum Lebaran Bikin Warganet Mewek
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!