SuaraSumbar.id - Perselingkuhan menjadi salah satu isu paling sering terjadi dalam hubungan asmara. Hilangnya kesetiaan akan menghancurkan ikatan yang dijalin. Bahkan kasus perselingkuhan bisa menimbulkan trauma mendalam bagi korbannya.
Stereotipe yang berkembang di masyarakat condong menganggap semua pria lebih sering selingkuh. Namun, jangan menyamaratakan hal tersebut kepada semua pria.
Sebab, hasil penelitian justru menunjukkan bahwa pria yang memiliki IQ tinggi cenderung tidak selingkuh saat menjalin hubungan.
Dilansir dari Insider, studi tahun 2010 ini menunjukkan bahwa pria yang memiliki kecerdasan tinggi lebih menghargai hubungan monogami.
"Banyak laki-laki cerdas lebih menghargai hubungan monogami dan kehidupan seksual yang eksklusif dibandingkan lelaki yang kurang cerdas," ungkap Dr. Satoshi Kanazawa salah satu peneliti dalam studi tersebut, dikutip dari Suara.com, Kamis (30/6/2022).
Uniknya, hal tersebut tidak berlaku bagi perempuan. Peneliti ini menjelaskan bahwa mulanya pria memiliki kesempatan banyak untuk berhubungan dengan wanita untuk menghasilkan banyak keturunan. Kemudian seiring berjalannya waktu, Kanazawa menambahkan bila hanya pria kurang cerdas saja yang masih melakukan hal tersebut.
Ini dikarenakan pria yang kurang cerdas tidak memiliki kemampuan untuk mengontrol diri dan tidak bisa melepaskan naluri dasar mereka. Oleh karenanya, pria yang kurang cerdas dirasa lebih mampu untuk menipu pasangan mereka.
Sementara itu, wanita pada dasarnya melihat peluang yang lebih baik saat memiliki satu pasangan. Ini karena wanita punya jumlah telur yang terbatas untuk bereproduksi.
Oleh karena itu, wanita lebih mencari kualitas dibandingkan kuantitas. Jadi, tidak akan ada banyak perbedaan mengenai kecerdasan dan perselingkuhan yang dilakukan.
Baca Juga: Adik Bongkar Sifat Asli Nagita Slavina, Geleng-Geleng Kepala Lihatnya
Berita Terkait
-
Mengumbar Perselingkuhan di Media Sosial, Polwan di Sumsel Ingin Suaminya Dipecat Sebagai ASN
-
Trending, Putri Anne Dibela di Tengah Isu Perselingkuhan Arya Saloka-Amanda Manopo
-
Senang Digosipkan Jadi Selingkuhan Raffi Ahmad, Nita Gunawan: Sultan Andara
-
Raffi Ahmad Tepis Isu Selingkuh dengan Nita Gunawan, Reaksi Nagita Slavina Mengejutkan: Hanya Allah Yang Tahu
-
Ini Reaksi Nagita Slavina Saat Disentil Isu Perselingkuhan Raffi Ahmad
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
Terkini
-
5 Fakta Viral Nikita Mirzani Jualan Live dari Penjara, Benarkah Dipantau Petugas?
-
CEK FAKTA: Rektor UGM Sebut Jokowi Suap Rp 100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Benarkah?
-
3 Daerah di Sumbar Jadi Lokasi Sekolah Rakyat, Terbaru Lima Puluh Kota!
-
Dana PIP 2025 Cair! Cek Nama Siswa Terdaftar NISN Valid
-
CEK FAKTA: Jokowi Marah ke Purbaya Gegara Tolak Tanggung Kerugian Kereta Cepat, Benarkah?