Scroll untuk membaca artikel
Riki Chandra
Rabu, 22 Juni 2022 | 17:56 WIB
Pengusaha sukses Dwifung Wirajaya Saputra yang pernah dipecat dari Akmil. [YouTube Yuli Zartika]

"Lama-lama dendam itu saya ubah jadi energi positif. Saya ingin bisa berdiri tegak ketika nanti ketemu teman-teman saya di Akmil dulu," ujarnya.

Lewat usaha yang ulet dan tekun, Dwifung akhirnya kini bisa mendirikan tiga perusahaan besar dengan jumlah karyawan mencapai 1.500 orang.

Load More