SuaraSumbar.id - Seorang lelaki di Malaysia mendadak viral di media-media sosial karena mengunggah video pengalaman uniknya.
Lelaki tersebut mengunggah kegelisihannya saat berada di dalam bus hendak pulang ke kampung halamannya.
Kegelisahannya bukan karena hendak bertemu sanak keluarga di kampung atau kerinduan pada istrinya di rumah.
Kegalauan pria itu adalah, gara-gara dua remot tv di rumahnya terbawa di tas.
Baca Juga: Geger Petugas Kebersihan Temukan Benda Tak Lazim di Sungai, Publik: Seketika Ada yang Cerai...
Dia khawatir karena takut dimarahi sang istri kalau sampai tahu kedua remot tersebut terbawa dirinya pulang kampung.
"Semoga yang baik-baik saja," demikian pengguna TikTok @anak_abah_ sebagai keterangan video yang diunggahnya.
Dalam video tersebut, tampak dirinya tengah duduk di dalam bus yang masih lowong.
Sesaat kemudian, dia menyorot ke dalam tasnya. Dia lantas mengambil dua remot tv yang ternyata berada di dalam tasnya.
"Sumpah, babah tak tahu siapa yang letak dalam beg babah," tulisnya.
Baca Juga: Viral Pencuri di Cikarang Lepaskan Tembakan ke Korban, Polisi Buru Pelaku
Warganet yang melihat video tersebut mengakui kasihan sekaligus ingin tertawa.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Siapa Garuda Wisnu Satria Muda? Dikira Cuma Artis, padahal Kelompok Seniman Lokal Berprestasi
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!