SuaraSumbar.id - Satu unit rumah di Kampuang Jambak, Nagari Limo Koto, Kecamatan Bonjol, Kabupaten Pasaman, Sumatera Barat (Sumbar), hanyut akibat diterjang banjir.
Selain itu, 27 kepala keluarga (KK) juga terpaksa mengungsi akibat peristiwa yang terjadi Sabtu 28 Mei 2022.
Kepala Pelaksana BPBD Pasaman, Alim Bazar mengatakan, korban banjir terpaksa bermalam di bangunan SDN 13 Lima Koto.
"Kita sudah melakukan penanganan terhadap para pengungsi. Hingga saat mereka masih di pengungsian," katanya, Sabtu (28/5/2022).
Alim mengaku, banjir terjadi merupakan dampak dari tingginya intensitas curah hujan sehingga membuat aliran Sungai Anak Aia Dareh meluap.
"Sebelumnya sungai ini tidak pernah meluap. Namun karena hujan yang terlalu deras sehingga mengakibatkan banjir dan menggenangi sejumlah rumah warga," tuturnya.
Ia menjelaskan, ketinggian air mencapai dada orang dewasa. Hingga pagi banjir sudah menyusut dan. Pihaknya juga melakukan pendataan.
"Kami sedang melakukan pendataan secara menyeluruh soal dampak dari bencana ini. Tadi malam kita kesulitan untuk mendata karena akses sulit akibat longsor di beberapa titik," tukasnya.
Kontributor : B Rahmat
Berita Terkait
-
India Diterjang Banjir Bandang dan Longsor, 25 Orang Tewas dan 650 Ribu Jiwa Mengungsi
-
Banjir Bandang Hingga Tanah Longsor Terjang India, 25 Orang Tewas Dan Ratusan Ribu Mengungsi
-
Jawa Tengah Diprediksi Alami Cuaca Ekstrem 19-21 Mei 2022, Awas Banjir Bandang, Longsor, dan Puting Beliung
-
Banjir Bandang di Sumedang Bukan Disebabkan Bangunan Liar, Ditjenpptr: Itu karena Curah Hujan dan Longsor Hulu Sungai
-
Tak Cuma Hanyutkan Mobil, Banjir Bandang Sumedang Juga Hanyutkan Seorang Remaja
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
5 Lipstik Anti Luntur Saat Makan dan Minum, Tahan hingga 12 Jam
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 116, Kupas Tuntas Analisis Berita Audiovisual
-
3 Lipstik Viva untuk Wanita Usia 40-an, Harga Murah dan Bikin Tampilan Awet Muda
-
CEK FAKTA: Ledakan Tambang Emas PT Antam Tewaskan 700 Orang, Benarkah?
-
6 Sunscreen Terbaik Saat Cuaca Panas, Perlindungan Maksimal dari Pagi hingga Sore