SuaraSumbar.id - Ibu hamil kadang memang ngidam aneh-aneh. Salah satu contohnya seperti yang tampak dalam unggahan akun TikTok @bundanyakafakafi.
Dalam unggahan itu, seorang wanita bernostalgia momen ngidamnya saat tengah hamil. Dia sangat ingin menyantap wafer stik cokelat.
Wafer stik cokelat bukan makanan yang sulit didapat, namun hal yang cukup mengejutkan adalah cara ia menyantapnya. Wanita ini rupanya hendak memakan wafer stik itu dengan nasi putih.
Hal ini tentu sangat mengejutkan mengingat rasa wafer stik cokelat yang manis. Biasanya camilan ini akan disantap langsung atau bersama dengan makanan manis lainnya.
Dalam video berdurasi 13 detik itu, ia tampak disuapi suaminya saat menyantap makanan unik tersebut. Ia terlihat sangat menikmatinya meski tampak malu-malu saat direkam kamera.
Wafer stik cokelat itu dipotong jadi kecil-kecil sehingga pas dalam satu suapan. Ngidam unik ini tentu menjadi hal yang tak bisa ia lupakan.
Video ini lantas menarik banyak perhatian warganet. Beragam komentar memenuhi unggahan ini.
"Mamaku pas hamil aku gampang banget ngidamnya, pengen jagung bakar tapi yang colongan hehe. Aku udah kriminal sejak dalam kandungan," komentar seorang warganet dikutip dari Suara.com.
Warganet lain ikut berkomentar. "Heh, aku pas hamil nangis-nangis mau makan sama tetangga sampai diundang ke rumah buat makan," ujar warganet ini.
Baca Juga: Efek Ngidam, Wanita Hamil Ini Santap Wafer Stik Cokelat Pakai Nasi Putih
"Mamaku dulu ngidam singkong gosong tapi harus bapakku yang makan wkwkwk," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Kamis (19/5/2022), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 1 juta kali di TikTok.
Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini.
Berita Terkait
-
Ya Ampun! Kabarkan Kehamilan, Ria Ricis Ngidam Nyelam di Laut dan Naik Kebo
-
Gemas Banget! Wanita Hamil Satu Ini Ngidamnya Sederhana, Makanan Kantin Sekolah
-
Unik! Bumil ini Ceria Usai Hasrat Ngidam Makanan di Kantin Sekolah Tercapai, Warganet: Gemas Banget!
-
Anti Mainstream, Ibu Hamil 9 Bulan Ini Ngidam Naik Stroller Bayi saat Jalan-jalan Keliling Mall
-
Ria Ricis Akhirnya Tanggapi soal Rumor Hamil: Minta Doa Supaya Sehat
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
Sampai Kapan Cuaca Ekstrem di Sumbar? BMKG Ungkap Fakta Mengejutkan, Warga Diminta Waspada!
-
Rumah Warga Hanyut Terseret Luapan Batang Masang Pasaman Barat, 10 Kecamatan Diterjang Bencana!
-
Warga Dilarang Tinggal di Kawasan Longsor Ngarai Sianok, Wako Bukittinggi: Lokasinya Sudah Genting!
-
Longsor Renggut Nyawa Remaja 14 Tahun di Pasaman Barat, Korban Tertimbun!
-
Wagub Sumbar Wanti-wanti Keselamatan Warga Terdampak Bencana: Jangan Ambil Risiko!